Platform berbagi video YouTube kini sedang menguji fitur pencarian baru yang unik. Anda cukup bersenandung untuk mencari judul lagu atau lirik lagu tertentu.
Telkomsel dan YouTube baru saja merilis paket YouTube Premium pada Senin (21/8), silam. Harganya hanya Rp49 ribu, atau lebih murah Rp10 ribu dibanding membeli paket YouTube Premium langsung lewat aplikasi.
Telkomsel berkolaborasi bersama YouTube menghadirkan paket YouTube Premium. Menariknya, harga paket YouTube Premium Telkomsel lebih murah dibandingkan aplikasi YouTube.
Ketua DPP Partai Perindo Bidang Keagamaan Abdul Khaliq Ahmad menyesalkan adanya akun YouTube @SunahNabi yang diduga melecehkan ataupun menghina Nabi Muhammad SAW.
Ketua MUI Bidang Dakwah dan Ukhuwah, KH Cholil Nafis meminta kepada Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kominfo) untuk segera menutup akun YouTube @sunnahnabi1.
Grup band Radja mengaku mengalami kerugian buntut konten YouTube Anji yang diduga telah mencemarkan nama baik. Hal ini disampaikan oleh gitaris Radja, Moldy.
Sesuai dengan kebijakan baru, per 31 Agustus, tautan yang muncul di komentar Shorts, deskripsi Shorts, dan umpan langsung (feeds) tidak lagi dapat diklik.
Band Radja resmi membuat laporan kasus dugaan pencemaran nama baik di Sentra Pelayanan Kepolisan Terpadu (SPKT) Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (14/8/2023).
Iman Wawan Santosa, pemilik channel YouTube IWS Project, merupakan seorang konten kreator yang berfokus membuat konten vlog keluarga, rayuan gombal, dan prank.
Platform berbagi video YouTube sedang menggodok penggunaan teknologi kecerdasan buatan (AI) di layanan mereka. YouTube akan meringkas video secara otomatis.
Penyanyi sekaligus presenter Ayu Ting Ting tampak geram setelah akun YouTube miliknya, Qiss You TV direta orang tak dikenal. Hal itu ia sampaikan lewat Instagram pribadinya, Selasa (1/8/2023).
YouTube jadi salah satu sumber daya yang tak ternilai harganya untuk belajar berbagai keterampilan, termasuk segala hal tentang bidang digital (digital skill).
YouTube dituding secara sewenang-wenang memblokir selusin saluran yang berafiliasi dengan gerakan perlawanan populer Ansarullah Yaman tanpa memberikan pemberitahuan sebelumnya.