Menteri Keuangan Sri Mulyani terus mengenalkan pentingnya Anggaran Penerimaan dan Belanja Negara (APBN) kepada para pelajar dengan menggelar berbagai lomba
Direktur Utama PT Bio Farma (Persero) Honesti Basyir memastikan produksi vaksin IndoVac atau BUMN tidak menggunakan APBN melainkan dana internal perseroan.
Tren surplus Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2022 berlanjut berlanjut hingga September 2022. Hebatnya kinerja positif APBN terjaga hingga bulan ke-9 atau sejak awal tahun 2022.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan bahwa tanda-tanda ekonomi global semakin gelap kian nyata. Tingginya inflasi hingga resesi mulai tampak di sejumlah negara.
APBN harus dijaga kesehatannya agar dapat terus menahan guncangan ketidakpastian global. Salah satu upaya dengan meningkatkan konsumsi produk dalam negeri.
Pembayaran pensiunan hanya mengacu pada upah yang diterima pegawai semasa masih bekerja tapi belum menyesuaikan kondisi ekonomi saat ini termasuk inflasi.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melakukan penataan kawasan kumuh Kelayan Barat yang berada bantaran sungai Martapura, Kalimantan Selatan.
Dalam kondisi global yang penuh dengan ketidakpastian, Presiden Jokowi memberikan pesan kepada Menkeu Sri Mulyani agar hati-hati mengeluarkan uang di dalam APBN.
Sudah saatnya Indonesia menatap cara APBN produktif yang lebih baik. Bantuan harus lebih tepat sasaran seperti ke sektor pendidikan, kesehatan, dan lainnya.
Menkeu Sri Mulyani mengucapkan terima kasih Bapak dan Ibu sekalian, dalam memimpin Kementerian Negara dan Lembaga serta daerah tetap mengedepankan juga aspek akuntabilitas penggunaan keuangan negara.
Subsidi BBM tidak tepat sasaran di tengah tingginya harga minyak dunia memberatkan APBN sehingga pada akhirnya pemerintah melakukan penyesuaian harga BBM.
Pemerintah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada masyarakat untuk meredam dampak inflasi akibat kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM). Bantuan sosial itu diberikan Kementerian Sosial (Kemensos)....