Tahun Baru Imlek 2024 jatuh Sabtu (10/2/2024). Ada banyak cara untuk merayakan Imlek, mulai dari beribadah, makan bersama keluarga, hingga pergi liburan.
Muhammad Zinedine Alam Ganjar, putra Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo, hadir dalam acara Menyambut Imlek Bersama Dalam Kebhinekaan di Golden City, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (2/2/2024) malam.
Jelang Imlek, perajin patung dewa di Jepara, Jawa Tengah kebanjiran pesanan. Salah satu perajin, Sumarno mulai menyelesaikan pembuatan patung Dewa Kwan Kong.
Putra Ganjar Pranowo, Muhammad Zinedine Alam Ganjar berkesempatan menghadiri acara Imlek yang bertajuk Menyambut Imlek Bersama Dalam Kebhinekaan di Surabaya.
Ratusan macam pernak pernik berwarna merah terpampang di Jl Brigjen Katamso, Medan, Sumatra Utara. Para pedagang menjajakan angpao, boneka naga, lampion elektrik hingga bunga sakura.
PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya menyambut libur panjang peringatan Isra Miraj pada tanggal 8 Februari dan Tahun Baru Imlek pada tanggal 10 Februari dengan mengoperasikan....
Anggota Angkatan Laut Taiwan menavigasi di atas kapal operasi khusus selama latihan sebagai bagian dari demonstrasi untuk media, untuk menunjukkan kesiapan tempur menjelang liburan Tahun Baru Imlek, di....
Pekerja tengah memasang lampion untuk merayakan Imlek 2024 di Kawasan Glodok, Jakarta, Selasa (30/1/2024). Pemasangan hiasan lampion tersebut untuk menyambut Imlek 2024 yang menjadi tahun Naga kayu yang....
Menyambut perayaan Chinese New Year tahun ini, Lippo Malls kembali menyiapkan rangkaian perayaan dengan berbagai kegiatan di 69 mal yang dikelolanya, yang dimulai pada tanggal 22 Januari - 25 Februari....
Dalam rangka menyambut datangnya tahun baru Imlek, Holiday Inn & Suites Jakarta Gajah Mada menghadirkan promo menarik untuk keluarga dengan beragam pilihan kuliner berlimpah dengan cita rasa oriental.
Menyambut perayaan Chinese New Year atau Tahun Baru Imlek tahun ini, Lippo Malls kembali menyiapkan rangkaian perayaan dengan berbagai kegiatan di 69 mal.