PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) membagikan dividen sebesar Rp14,86 triliun atau 60% dari perolehan laba bersih tahun buku 2021 (dividend payout ratio).
Direktur Utama PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) Ririek Adriansyah buka suara perihal investasi Telkomsel (anak perusahaan Telkom) sekitar Rp6 triliun di GoTo.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) didesak melakukan penyelidikan terhadap dua emiten (Telkom dan Goto), terkait adanya indikasi transaksi material afiliasi dan benturan kepentingan para pemegang saham.
PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) geluti bisnis data center melalui NeutraDC menemukan momentum yang tepat. Beberapa tahun ke depan NeutraDC akan berkembang pesat.
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) resmi mendapatkan sertifikasi Great Place to Work (GPTW) dari Great Place to Work Institute, sebuah lembaga asal
Kinerja PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (TLKM) diprediksi masih cerah hingga akhir 2022. Dari segala matriks Telkom masih akan bertumbuh hingga akhir tahun.
PT Telkom Indonesia Tbk (Telkom) memperkuat bisnis B2B IT Digital Services melalui pengambilalihan PT Sigma Cipta Caraka (TelkomSigma) dengan penyertaan modal
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) dan Microsoft telah menandatangani kesepakatan kemitraan strategis untuk mengakselerasi digitalisasi nasional
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) kembali turut serta mendukung program mudik gratis bersama yang diselenggarakan Kementerian BUMN. Tahun ini dalam program yang bertajuk Mudik Aman Mudik Sehat....
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) berkomitmen untuk mempercepat digitalisasi di Tanah Air, mulai dari penyediaan konektivitas, platform hingga layanan digital.
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) kembali menyelenggarakan rangkaian kegiatan tahunan TelkomGroup Siaga RAFI (Ramadan dan Idul Fitri 1443 H) 2022
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk, ikut berpartisipasi dalam program Rekrutmen Bersama BUMN 2022 dengan masa pendaftaran pada tanggal 14 hingga 25 April 2022.
Menteri BUMN Erick Thohir membuka secara resmi Rekrutmen Bersama BUMN 2022. Periode pendaftaran dimulai pada tanggal 14 hingga 25 April 2022. Sejumlah BUMN ikut
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) berkomitmen untuk terus memperkuat kapasitas dan kapabilitas demi mengakselerasi pengembangan ekosistem digital
Ada sembilan universitas yang tergabung dalam Aliansi Perguruan Tinggi BUMN (APERTI BUMN). Misalnya ada Telkom University, Universitas Pertamina, hingga IT PLN.
IndiHome, layanan fixed broadband unggulan milik PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) turut serta mendukung bakat dan potensi anak-anak usia dini
Telkom University membuka pendaftaran masuk jalur beasiswa bagi lulusan SMA/SMK sederajat. Pendaftaran sudah dibuka dan akan ditutup pada 22 April 2022.
Wisuda Telkom University kali ini sedikit berbeda, di mana dalam Wisuda Telkom University Periode II TA 2021/2022 diselenggarakan di dunia Metaverse untuk pertama kali.