Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Indramayu mengamankan puluhan remaja berikut 30 sepeda motor di Jalan Baru Pasar Karangampel, Kabupaten Indramayu. Semuanya langsung diamankan ke Mapolres Indramayu.
Sebanyak 58 remaja laki-laki dan perempuan, terjaring razia petugas Satlantas Polres Semarang. Puluhan remaja tersebut, tertangkap saat mengikuti balap liar
Anggota Satlantas Polres Ogan Komering Ulu (OKU) Timur, bersama Polsek Belintang I, menggerebek aksi balap liar yang sangat meresahkan warga. Sejumlah pelajar
Ulah geng motor di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, sudah sangat meresahkan. Di saat warga masih merayakan Idulfitri 1 Syawal 1444 H, para anggota geng motor ini
Polisi negara bagian Queensland, Australia, memamerkan mobil drag Holden VR Calais 1994. Mobil ini dibuat khusus pertama kali, pada 1990, sebagai kampanye balap liar yang marak era itu.
Jagad maya di Madiun geger. Beredar video viral aksi pria misterius menodongkan pistol ke joki balap liar. Video tersebut diduga direkam di Madiun, Jawa Timur.
Seorang pemuda di Kota Singkawang babak belur dikeroyok massa saat aksi balapan liar, Minggu dini hari (26/3/2023). Belum diketahui motif pengeroyokan brutal itu.
Polisi Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pematang Siantar membubarkan aksi balap liar di kawasan Tanjung Pinggir, Kecamatan Siantar Martoba, hari pertama Ramadhan, Kamis (23/3/2023) pagi.
Seorang polisi di Polsek Bacukiki dikeroyok sejumlah kelompok pemuda yang sedang balap liar di Jalan Mattirotasi, Parepare, Sulsel, Senin (6/2). Dalam kejadian itu, anak anggota polisi itu juga dipukul....
Remaja melakukan aksi balap liar di Komplek Stadion Badak, Pandeglang, Banten, Rabu (1/3/2023). Aksi balap liar yang sering dilakukan para remaja saat sore hari di kawasan tersebut meresahkan warga sekitar....
Hendak menggelar balap liar di jalan raya, puluhan anggota geng motor ditangkap. Anggota geng motor itu diamankan ke Mako Polrestabes Kota Makassar, Sulsel.
Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Fadil Imran meminta agar para pengurus Rukun Warga (RW) dan Forkopimda di Jakarta Selatan untuk bersama-sama melakukan pemetaan dan pencegahan di wilayahnya masing-masing.
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran mengungkapkan sejumlah titik rawan balap liar dan tawuran yang dapat membuat resah masyarakat sekitar. Salah satunya di wilayah Jakarta Selatan.