Elon Musk, pendiri SpaceX, tidak bisa menahan diri untuk tidak menyindir Microsoft setelah pemadaman listrik mereka berdampak pada maskapai penerbangan dan bank.
Gangguan teknologi dari Microsoft telah mempengaruhi berbagai sektor layanan publik. Penyebab gangguan diduga pembaruan dari vendor keamanan siber CrowdStrike.
Kasus Microsoft down yang berdampak luas menjadi buah bibir publik, termasuk pemilik platform media sosial X, Elon Musk yang mengejek sistem IT Microsoft.
Sebagian besar institusi global termasuk perbankan, perusahaan media dan maskapai penerbangan di seluruh dunia dilaporkan terkena dampak gangguan sistem teknologi informasi Microsoft secara besar-besaran.....
Situasi antrean penumpang di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang masih terjadi pada Sabtu (20/7). Hal ini terjadi meski server Microsoft Windows 10 OS sudah berangsur normal.
Sebagian besar institusi global termasuk perbankan, perusahaan media dan maskapai penerbangan di seluruh dunia dilaporkan terkena dampak gangguan sistem teknologi informasi Microsoft secara besar-besaran.
Gangguan yang membuat Microsoft Windows 10 down mengganggu pelayanan sejumlah maskapai di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (19/7/2024). Sejumlah maskapai terpaksa melakukan pelayanan check....
Sistem IT Microsoft down membuat sejumlah pelayanan publik di Inggris kacau. Salah satu pelayanan publik yang terdampak yaitu Layanan Kesehatan Nasional (NHS).
Microsoft telah membuat kemajuan besar dalam kecerdasan buatan dengan mengembangkan alat yang dapat mengkloning suara manusia dengan tingkat realisme yang tak tertandingi.
Dua perusahaan teknologi terbesar dunia, Apple dan Microsoft, sama-sama memiliki hubungan erat dengan OpenAI, perusahaan di balik ChatGPT yang populer. Namun, kedua perusahaan memiliki pendekatan sangat....
Departemen Kehakiman dan Komisi Perdagangan Federal (Federal Trade Commission/FTC) Amerika Serikat (AS) menyelidiki Microsoft, OpenAI, dan Nvidia dalam dugaan memonopoli kecerdasan buatan.
Minggu lalu, Microsoft mengungkapkan bahwa kelompok peretas Rusia yang dikenal sebagai Midnight Blizzard telah berhasil mencuri beberapa kode sumber perusahaan.
Pusat Pelaporan Investigasi (CIR), organisasi nirlaba di balik Mother Jones dan Reveal, pada tanggal 27 April 2024, mengumumkan gugatan terhadap OpenAI dan Microsoft atas pelanggaran hak cipta.
Microsoft baru saja meluncurkan PC Copilot Plus, sebuah rangkaian PC yang dirancang khusus untuk mendukung kecerdasan buatan (AI) dan pekerjaan machine learning. Salah satu fitur utama yang menonjol adalah....
Bos Nvidia Jensen Huang, 61 tahun, digambarkan sebagai Taylor Swift dari teknologi. Ini setelah Nvidia menjadi perusahaan paling berharga di dunia menyusul harga sahamnya naik ke level tertinggi sepanjang....