Provinsi Jawa Barat berencana melonggarkan kebijakan pembatasan sosial menyusul kesuksesan pemberlakuan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) tingkat Provinsi Jabar.
Sejumlah tradisi yang biasanya diperingati dengan leluasa, kini dibatasi oleh beberapa aturan. Besar kemungkinan, masyarakat tidak diperbolehkan salat Ied berjamaah di masjid dan bersilaturahmi ke tetangga....
Meski pencanangan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) pada Senin (4/5/2020) diluncurkan, namun Kabupaten Bone Bolango pembatasan sosial telah dilakukan sejak 14 Maret silam.
Dengan melihat kasus penyebaran virus korona atau covid-19 di Papua, pemerintan Provinsi Papua memperpanjang pembatasan sosial hingga 6 Mei 2020 mendatang.
Pemkot Palembang akhirnya secara resmi melayangkan surat pengajuan penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) ke Kementerian Kesehatan, hari ini.
Pemerintah Daerah Kabupaten Jayapura menerapkan aturan pembatasan sosial, ternyata berdampak juga terhadap jumlah pengunjung atau pembeli yang datang ke pasar.
Kolaborasi strategis antara Halodoc dengan AXA Mandiri dan AXA adalah bagian dari dukungan terhadap gerakan pembatasan fisik yang diinisiasi oleh pemerintah.
DPRD Kota Makassar menggelar rapat konsultasi pimpinan DPRD dengan pemerintah kota terkait lanjutan penanggulangan dampak Covid-19, Selasa (14/04/2020).
Bupati Kabupaten Gowa, Adnan Purichta Ichsan sedang mempertimbangkan pengusulan penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di daerah berjuluk Butta Bersejarah itu.