Akibat gangguan server Pusat Data Nasional (PDN), proses pengajuan paspor di Kantor Imigrasi Kelas II Sibolga cabang Mandailing Natal terpaksa tertunda.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi (kiri) dan Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Hinsa Siburian (kanan) saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi I DPR di Kompleks....
Imbas dari serangan ransomware di PDN ada puluhan layanan/aplikasi Kemendikbudristek yang terganggu. Kemendikbudristek pun menyampaikan maaf perihal gangguan tersebut.
Polisi memeriksa pemilik akun Facebook Icha Shakila dalam kasus pencabulan yang dilakukan ibu kandung terhadap anaknya. Hasilnya, pemilik Facebook Icha ngaku telah diretas oleh seseorang tak dikenal.
Kemajuan teknologi ibarat dua sisi mata pisau. Di sisi satu, kehadiran teknologi semakin memudahkan pekerjaan namun bahaya kejahatan siber mengintai setiap saat
Akun Instagram resmi Dewan Kesenian Jakarta @jakartscouncil menjadi korban kejahatan siber. Unggahan terakhir pada feed dan story-nya menjual smartphone murah.
Direktur Operasi Keamanan Siber pada Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Andi Yusuf mengungkapkan awal mula website Komisi Pemilihan Umum (KPU) diretas oleh anonim Jimbo.
Para ilmuwan Amerika Serikat tengah mengembangkan chip komputer baru bertenaga cahaya. Perangkat ini diklaim memiliki kemampuan luar biasa dan anti diretas.
Akun Instagram pribadi Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan HAM (Menko Polhukam), @mohmahfudmd, sudah pulih setelah diretas selama kurang lebih 2 jam.
Kementerian Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemenko Polhukam) membenarkan bahwa akun media sosial Menko Polhukam Mahfud MD mengalami peretasan.
Telepon seluler (ponsel) atau handphone milik Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Heddy Lugito diretas saat lembaga yang dipimpinnya sedang menangani perkara etik terkait Gibran Rakabuming....
Irwansyah mengumumkan WhatsApp dan Facebook miliknya diretas. Kabar kurang sedap ini dibagikan suami Zaskia Sungkar tersebut melalui Instagram pribadinya.
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menanggapi soal aplikasi JAKI (Jakarta Kini) yang diretas hacker. jawab, dia mengatakan jika saat ini pihaknya tengah berusaha memperbaiki peretasan tersebut.