Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno berharap jumlah konsumsi produk ekonomi kreatif Indonesia terus bertambah.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengajak pemerintah daerah dan pelaku ekonomi kreatif Gorontalo untuk memperkuat kolaborasi.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahudin Uno, resmi menutup rapat koordinasi nasional (Rakornas) pemasaran parekraf yang digelar di Kota Singkawang, Kalimantan Barat.
Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo membuka, ARCH:ID 2024, yang merupakan pameran dan konferensi arsitektur terbesar dan paling bergengsi di Indonesia yang diselenggarakan oleh Ikatan Arsitek Indonesia....
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) Angela Tanoesoedibjo menerima curhatan dari pelaku ekonomi kreatif (ekraf) Sidoarjo, Jawa Timur.
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) Angela Tanoesoedibjo mendapat curhat dari pelaku ekonomi kreatif (ekraf) Sidoarjo. Curhat ini disampaikan saat Angela mengunjungi Koperasi....
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) Angela Tanoesoedibjo mendorong peningkatan dan penguatan kualitas tata kelola destinasi wisata dan produk ekonomi kreatif (ekraf) di Sidoarjo,....
Putera Calon Presiden (Capres) Ganjar Pranowo, Muhammad Zinedine Alam Ganjar mengunjungi Desa Wisata Brayut di Pandowoharjo, Sleman, DIY, Senin (22/1/2024).
Ganjar memandang ekonomi kreatif sebagai sebuah alternatif sumber pertumbuhan ekonomi baru. Hal ini ditopang oleh generasi muda Indonesia yang memiliki segudang ide kreatif.
Ketua Umum DPP Gerakan Ekonomi Kreatif Nasional (Gekrafs) Kawendra Lukistian mengukuhkan kepengurusan DPW Gekrafs Jawa Tengah (Jateng) periode 2023-2026 di The Park Mall Semarang, Minggu (17/12/2023).
Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan keberadaan pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif sangat penting untuk membuka lapangan pekerjaan dan membantu perekonomian masyarakat.
Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno menetapkan 5 kabupaten/kota sebagai model panutan (role model) pengembangan subsektor ekonomi kreatif unggulan Tanah Air.
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) Angela Tanoesoedibjo mendorong pelaku ekonomi kreatif (ekraf) dapat mengikuti perkembangan pasar.
Pergelaran seni budaya dan ekonomi kreatif (ekraf) di Anjungan Jawa Timur Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta, Minggu (5/11/2023) tak hanya jadi ajang promosi potensi Bojonegoro.