Seruan dan tuntutan keadilan muncul pada kebaktian jelang pemakaman George Floyd, warga kulit hitam yang dibunuh polisi Amerika Serikat (AS), di Houston. Kematian Flyod memicu demonstrasi di AS dan menyebar....
Seruan dan tuntutan keadilan muncul pada kebaktian jelang pemakaman George Floyd, warga kulit hitam yang dibunuh polisi Amerika Serikat (AS), di Houston.
Turnamen golf PGA Tour berencana memberi penghormatan untuk mendiang George Floyd. Nantinya, sebelum pertandingan golf digelar, bakal ada mengheningkan cipta.
Dewan HAM PBB diminta untuk memberikan pengawasan internasional terhadap masalah kebrutalan polisi dan penindasan selama aksi protes yang dipicu oleh pembunuhan Floyd.
Para politisi Demokrat termasuk Ketua DPR AS Nancy Pelosi berlutut hening cipta 8 menit 46 detik sembari mengenakan kain Kente khas Afrika. Pemaian kain itu dikritik sebagai alat politik.
Kematian George Floyd mengakibatkan gelombang protes di Amerika Serikat dan sebagian negara di dunia. Di Spanyol, Laliga mengambil sikap tegas terhadap masalah rasisme
Perdana Menteri Kanada secara mendadak muncul di sebuah aksi anti-rasisme yang digelar di depan parlemen negara itu untuk mendengar langsung orasi para aktivis.
Unjuk rasa di beberapa kota di kawasan Midwest AS masih tetap terjadi, namun umumnya berjalan damai bertepatan dengan memorial service bagi George Floyd.
Mereka yang berkumpul berdiri diam selama delapan menit, 46 detik, ini menggambarkan waktu saat Floyd berada di tanah di cekikan lutut polisi di Minneapolis.
Kematian Geoger Floyd memberikan kesadaran semua orang di dunia betapa belum adanya ketidakadilan terhadap warga negara. Pengawa Liverpool, Dejan Lovren pun pernah merasakan betapa sakitnya sebagai orang....
Angka penjualan senjata di Amerika Serikat (AS) dilaporkan telah mengalami lonjakan tertinggi yang belum pernah terjadi sebelumnya. Hal ini terungkap dalam sebuah studi yang dilakukan oleh Perusahaan....
Sony secara resmi menunda acara PlayStation 5 atau PS5 sebagai aksi soladiritas atas peristiwa kematian George Floyd di Minneasota, AS. Awalnya Sony akan meluncurkan PS5 pada 4 Juni waktu setempat.
Penggalangan dana ini dipelopori oleh saudara George Floyd, Philonise Floyd. Dana ini akan digunakan untuk membayar biaya perjalanan dan hukum serta untuk mendukung dan pendidikan bagi anak-anak Floyd.
Kepala Pemeriksa Medis Andrew Baker menjabarkan rincian klinis, termasuk bahwa Floyd dinyatakan positif covid-19 pada 3 April tetapi tampak tanpa gejala.