Ketua DPD Partai Perindo Kabupaten Mimika, Maximus Tipagau didukung enam partai politik untuk maju pada Pilkada Kabupaten Mimika bersama Peggi Patricia Pattipi.
Profil Dadan Hindayana menarik perhatian public usai dilantik Presiden Jokowi sebagai Kepala Badan Gizi Nasional di Istana Negara Jakarta, Senin (19/8/2024).
Komunitas Masyarakat Gizi Ibu dan Anak (MGIA) menyatakan dukungannya terhadap program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diinisiasi pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden terpilih Prabowo Subianto.
Direktur gizi menyebut larangan promosi susu formula yang tercantum dalam PP Nomor 28 Tahun 2024 Pasal 33 membantu meningkatkan pemberian ASI eksklusif.
Dua event besar olahraga yang diselenggarakan tahun ini yakni Olimpiade paris 2024 dan Pekan Olahraga Nasional Indonesia (PON) Aceh-Medan 2024 menjadi sorotan.
Uji coba program makan bergizi dari Presiden terpilih Prabowo Subianto telah berlangsung selama 7 bulan sejak Januari-Agustus di Kecamatan Warung Kiara, Sukabumi. Dalam uji coba tersebut, tercatat 20....
Makan gratis bagi anak sekolah memiliki banyak manfaat. Epidemiolog dr Dicky Budiman mengatakan program tersebut bermanfaat pemenuhan gizi yang bisa menghasilkan anak cerdas.
Keberadaan Badan Gizi Nasional untuk merealisasikan program sarapan bergizi gratis sesuai janji pasangan Prabowo-Gibran masa kampanye Pilpres 2024 lalu,
Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka, mendapat perhatian publik setelah menyatakan bahwa mi bisa menggantikan nasi dalam menu makan siang gratis.
Radikal bebas memang tidak bisa dihindari, tetapi dapat diatasi dengan asupan antioksidan, kamu bisa tetap sehat dan bugar dalam menjalani aktivitas belajar dan tetap produktif .
Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Kesehatan dan Pembangunan Kependudukan, Budiono Subambang mengungkapkan sebanyak 5,8 juta balita Indonesia bermasalah gizi.
Cepat ubanan bisa menjadi tanda kekurangan zat gizi yang tidak boleh diabaikan. Umumnya, munculnya uban di usia muda sering dikaitkan dengan faktor genetik.
Selaras dengan tujuan Nestl untuk menggunakan potensi makanan untuk meningkatkan kualitas hidup setiap individu, saat ini dan untuk generasi mendatang, Nestl Indonesia mendorong kolaborasi lintas sektor....