Sejumlah aparat TNI-Polri mendatangi markas FPI di Petamburan. Untuk memastikan tidak ada kegiatan apapun di sana. Spanduk Rizieq Shihab, papan nama dan atribut FPI pun dibersihkan
Pemerintah bersikap tegas menyikapi kedatangan staf Kedubes Jerman ke markas FPI. Kementerian Luar Negeri telah melayangkan protes resmi dan memulangkan staf Kedubes Jerman.
Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) mendapatkan informasi bahwa salah satu staf Diplomatik Kedutaan Besar (Kedubes) Jerman dipulangkan ke negara asalnya.
Kedutaan Besar Jerman mengecam politisasi kunjungan diplomat mereka ke markas FPI oleh pihak manapun dan menegaskan bahwa kunjungan itu adalah inisiatif pribadi.
Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Indonesia mengatakan, pihaknya telah memanggil perwakilan Kedutaan Besar Jerman perihal kunjungan diplomat mereka ke markas FPI.
Rektor Universitas Jenderal Achmad Yani, Hikmahanto Juwana meminta Duta Besar Jerman untuk Indonesia meminta maaf terkait kedatangan salah seorang pegawai Kedubes Jerman ke markas FPI.
Kata Jerman menjadi perhatian warganet dan dibahas lebih dari 19.000 tulisan pasca datangnya Duta Besar Jerman ke markas Front Pembela Islam (FPI) pada Sabtu (19/12/2020).
Tindakan diplomat mencari informasi lapangan sangat wajar sehingga tak perlu dianggap berlebihan, apalagi intervensi. Toh, FPI bukan organisasi terlarang.
Kementerian Luar Negeri mengaku belum meminta klarifikasi Kedubes Jerman atas informasi yang disampaikan FPI bahwa diplomat mereka berkunjung ke Petamburan.
Suasana di Markas FPI, Jalan Petamburan III, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Sabtu (12/12/2020) saat ini sudah mulai didatangi beberapa orang yang disinyalir kerabat Habib Rizieq maupun anggota FPI.
Usai Imam Besar Front Pembela Islam (FPI), Habib Rizieq Shihab ditetapkan tersangka oleh penyidik Polda Metro Jaya, suasana di Jalan Petamburan III Markas DPP FPI. Pelaksanaan salat jumat di dekat Markas....
Satu mobil ambulans yang membawa jenazah Laskar Khusus Front Pembela Islam (FPI) tiba di Jalan Petamburan III, Petamburan, Jakarta Pusat. Ambulans itu akan menyerahkan jenazah ke pihak keluarga setelah....