Pihak berwenang Malaysia berencana mulai mencari lagi pesawat Malaysian Airlines MH370 yang hilang, menurut laporan stasiun televisi Malaysia Bernama TV.
Saya yakin anak saya masih dalam penerbangan. Atau dia tinggal di pulau terpencil seperti Robinson Crusoe. Inilah alasan mengapa saya menolak kompensasi.
Saya yakin anak saya masih dalam penerbangan. Atau dia tinggal di pulau terpencil seperti Robinson Crusoe. Inilah alasan mengapa saya menolak kompensasi.
Dia berterima kasih setelah pemerintah Malaysia berjanji akan melanjutkan pencarian Malaysia Airlines MH370 yang lenyap misterius bersama 239 orang sejak 8 Maret 2014.
Jurnalis investigasi Florence de Changy sebut ada bukti pesawat ini menemui ajalnya sekitar pukul 02.45 di utara Vietnam, 2 menit setelah mayday yang mengatakan bahwa kabinnya hancur.
Sudah lebih dari 9 tahun sejak hilangnya pesawat Malaysia Airlines MH370, bermunculan berbagai teori tentang apa yang terjadi pada pesawat dan penumpangnya.
Seorang ahli teknologi dari Inggris Ian Wilson mengklaim melihat pesawat MH370 yang hilang di Google Maps. Dia yakin sisa-sisa pesawat Malaysia Airlines yang hilang berada jauh di dalam hutan di Kamboja.
Jocelyn Chia dalam pertunjukkannya juga menyinggung persaingan bersejarah antara Singapura dan Malaysia, yang pernah menjadi bagian dari negara yang sama.