Industri kelapa sawit menjadi salah satu mesin pertumbuhan ekonomi Indonesia dalam beberapa dekade terakhir. Mendag Zulkifli Hasan membeberkan kontribusinya terhadap surplus neraca dagang.
Stafsus Ekspor dan Perluasan Pasar Luar Negeri Kemendag Oke Nurwan menyampaikan bahwa Kemendag berencana akan menghapus kebijakan DMO dan DPO untuk komoditas CPO.
Menko Airlangga menerangkan, minyak sawit yang juga merupakan edible oil atau vegetable oil tentu berpotensi untuk menjadi solusi penting krisis pangan dan energi yang harus dipertimbangkan.
Menko Airlangga Hartarto menegaskan bahwa Indonesia tidak berencana menurunkan persentase minyak sawit dalam biodiesel di bawah level saat ini sebesar 30%.
Para pemangku kepentingan kelapa sawit mendesak pemerintah untuk mengevaluasi larangan CPO dan produk turunan minyak sawit termasuk olein (minyak goreng).
Larangan ekspor minyak sawit mentah atau CPO Indonesia dan produk turunannya membuat para pembeli asing beralih menyasar stok CPO di Malaysia dan Thailand.
Koalisi Bersama Rakyat (Kobar) merespons kebijakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang melarang ekspor minyak sawit mentah CPO dan produk-produk turunannya.
Kementerian Perdagangan merilis harga referensi crude palm oil (CPO) untuk penetapan bea keluar (BK) periode Mei 2022 adalah USD1.657,39 per metric ton (MT).
Menyandang status sebagai salah satu negara eksportir minyak sawit (Crude Palm Oil/CPO) terbesar di dunia, lantas kemanakah larinya CPO Indonesia selama ini.
Larangan ekspor minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO) dan minyak goreng disebut oleh para petani akan membanjiri pasokan di dalam negeri sebanyak 30 juta ton.
Indonesia sebagai negara penghasil terbesar minyak sawit rupanya menjadi negara konsumen terbesar minyak di dunia. Minyak sawit merupakan bahan utama rumah tangga yang banyak digunakan.
DMenurut GIMNI, pihak perusahaan sebenarnya mematuhi aturan DMO 20% yang ditetapkan oleh Kemendag guna memaksimalkan pasokan minyak sawit ke dalam negeri.
Di saat kelangkaan minyak goreng curah subsidi dan masih mahalnya harga minyak goreng kemasan di Indonesia, harga minyak sawit mentah (CPO) dunia kembali naik.
Produsen biskuit asal Italia, Barilla menghapus label senza olio di palma atau bebas minyak sawit dalam kemasannya karena telah menggunakan minyak sawit.