Kepadatan lalu lintas terjadi di ruas simpang empat Paliman, Jalur Pantura, Kabupaten Cirebon pada Minggu (14/4/2024) pagi. Ribuan kendaraan roda empat dan sepeda motor terjebak dalam kemacetan yang melanda....
Puncak arus balik Lebaran diprediksi terjadi 14-15 April 2024. Namun, kepadatan kendaraan mulai terlihat tepatnya di Tol Jakarta-Cikampek (Japek) sejak hari ini.
Ribuan sepeda motor memadati jalur Pantura Cirebon dari arah Jawa Tengah menuju Jakarta dan Bandung, Sabtu (13/4/2024). Pada arus balik mudik Lebaran 2024 atau H+3, diperkirakan ada sekitar 1.000 lebih....
Ruas arteri di Jalan Pantura Semarang-Batang terpantau lancar pada H+3 Idulfitri 1445 H atau Sabtu (13/4/2024) pagi. Terpantau, pemudik masih terpantau sepi di jalur arus balik.
Jalur Pantura penghubung Semarang-Demak ramai lancar pada H+2 Lebaran atau Jumat (12/4/2024). Sepanjang Jalur Pantura tersebut masih didominasi kendaraan roda dua dan empat dengan pelat nomor lokal.
Jalur pantai utara (Pantura) yang menghubungkan Surabaya - Probolinggo di Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, putus total terendam banjir, Selasa (9/4/2024). Sejumlah motor pemudik mogok setelah mencoba menerobos....
Antrean kendaraan mengular terjadi di Jalan Nasional Pantura Kabupaten Tuban, Jawa Timur, pada Selasa 9 April 2024. Kemacetan ini disebabkan oleh pasar tumpah dan kendaraan yang parkir sembarangan di....
Kondisi arus lalu lintas di Jalur Arteri Pantura, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, terpantau ramai lancar pada H-2 Lebaran 2024, Senin (8/4/2024). Volume kendaraan pun mulai terjadi penurunan.
Saat mudik lebaran melalui Jalur Pantura, Anda bisa menemukan berbagai kuliner lezat yang wajib dicicipi. Mulai dari sate hingga hidangan berbahan dasar mi.
Pemudik mobil maupun motor meramaikan Jalan Kalimalang, Kota Bekasi mengarah ke Jalur Pantura pada malam H-3 Lebaran 2024, Minggu (7/4/2024). Wilayah tersebut sempat diguyur hujan dan angin kencang, namun....
Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, Jalur Pantura Indramayu terpantau ramai lancar pada H-3 Lebaran 2024, Minggu (7/4/2024). Kendaraan dari arah Jakarta menuju Jawa Tengah melaju leluasa tanpa hambatan.