Mendagri Muhammad Tito Karnavian mendorong pemerintah daerah (Pemda) di wilayah Nusa Tenggara segera memenuhi kebutuhan anggaran Pilkada Serentak 2024.
Keterlibatan pemerintah daerah (pemda) kabupaten/kota maupun provinsi dinilai penting untuk menyelesaikan persoalan tertentu khususnya yang menyangkut lahan.
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta, pemerintah daerah (pemda) di Jawa Barat tidak membuat birokrasi berbelit yang bisa membuat masyarakat frustrasi.
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengingatkan pemerintah daerah (Pemda) serius menerapkan Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD) RI dalam perencanaan pembangunan dan pengelolaan keuangan daerah.....
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengajak pemerintah daerah (Pemda) memanfaatkan klinik inovasi daerah sebagai wadah strategis dalam menggali dan mengembangkan potensi lokal.
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendukung percepatan transformasi dan keterpaduan layanan digital nasional melalui perluasan Kartu Kredit Indonesia (KKI).
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melaporkan bahwa pemerintah daerah (Pemda) masih memiliki dana mengendap di perbankan yang cukup tinggi yaitu Rp192,7 triliun per April 2024.
Akses jalan menuju ke sejumlah sekolah di padalaman Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap), Sulawesi Selatan (Sulsel), masih tertimbun material longsor. Sejumlah guru pun menulis surat kepada Pemerintah....
Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo meninjau langsung area terdampak bencana longsor dan banjir bandang lahar dingin di Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera Barat.
Jika ada pungutan parkir tanpa ada pengelolaan yang bekerja sama dengan pemda dan tidak bertiket, maka dapat dikategorikan sebagai bentuk pungutan liar.
Dalam upaya memajukan penggunaan Energi Baru Terbarukan (EBT) di Indonesia, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) telah mengambil langkah signifikan.
Masalah terkait kerusakan jalan di daerah dinilai perlu sinergi yang kuat antara Pemerintah Daerah (Pemda) dengan pihak terkait, pada Rabu (24/4/2024).