Satu bus asal Lebak, Banten yang mengangkut belasan penumpang diminta putar balik oleh polisi saat melintasi Posko Penyekatan Jatiuwung, Kota Tangerang.
Terminal Terpadu Pulogebang, Jakarta Timur, melakukan pemeriksaan test antigen bagi penumpang. Dalam pemeriksaan ini, dua orang dinyatakan reaktif Covid-19.
JPU dalam sidang kasus karantina kesehatan terkait kerumunan di Megamendung dengan terdakwa Habib Rizieq Shihab menghadirkan lima saksi di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Senin (26/4/2021).
Dokter Hadiki Habib selalu saksi dalam kasus Swab Test RS UMMI Bogor dengan terdakwa Habib Rizieq Shihab mengungkapkan berbagai fakta dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Rabu (21/4/2021).
Tiga pedagang diketahui reaktif COVID-19 berdasarkan hasil rapid test yang dilakukan petugas disaat pelaksanaan vaksinasi di Pasar Melong, Kota Cimahi, Rabu (24/2/2021).
Sebanyak 30 korban banjir Jakarta dinyatakan reaktif Covid 19. Hasil reaktif itu ditemukan setelah dilakukan Rapid Tes Anti Gen. Selanjutnya, korban banjir dibawa ke Wisma Atlet.
Sejumlah anak panti asuhan berjemur saat isolasi mandiri di Panti Asuhan St Fransiskus Asisi, Depok, Jawa Barat, Jumat 22 Januari 2021. Sebanyak 40 anak panti asuhan ST Fransiskus Asisi reaktif COVID-19....
Puluhan pengemudi ojol berdatangan ke RS Hermina Kemayoran, Jakarta Pusat, tadi malam. Mereka ingin menjemput paksa jenazah rekan mereka yang tertahan.
Operasi rapid test antigen di Terminal Leuwipanjang, Bandung mendapati 12 calon penumpang reaktif COVID-19. Mereka gagal berangkat dan harus menjalani swab test.
Hasil mengejutkan didapatkan tim Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Jabar dan kabupaten/kota saat menggelar rapid test antigen menjelang pergantian tahun 2021.
Ditreskrimsus Polda Metro Jaya batal memeriksa Haikal Hassan karena Sekretaris Jenderal Habib Rizieq Shihab Center (HRS Center) tersebut reaktif Covid-19.
Dua penumpang keberangkatan asal Terminal Tanjung Priok, Jakarta Utara, terdeteksi reaktif Covid-19. Hal ini diketahui dari pemeriksaan rapid tes antibodi.
Bentrok mewarnai pembubaran massa aksi 1812 di Kawasan Patung Kuda, Jakarta, Jumat (18/12) siang, polisi membubarkan aksi 1812 karena tidak ada izin untuk berkerumun di masa pandemi Covid-19
Lima dari enam orang yang diamankan petugas Polres Jakarta Utara dalam penyekatan massa aksi 1812 pada Jumat, 18 Desmeber 2020 kemarin diketahui reaktif Covid-19. Kelima orang tersebut saat ini menjalani....