Nama Presiden RI muncul dalam sidang kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) di PT Timah Tbk tahun 2015-2022.
Salah satu warga Desa Siring Agung III, Kecamatan Kedurang Ilir, Kabupaten Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu berinisial Fy diringkus Tim Totaici Satreskrim, Polres Bengkulu Selatan.
Terdakwa Toni Tamsil alias Akhi divonis 3 tahun penjara dalam kasus merintangi penyidikan dugaan korupsi tata niaga komoditas timah di IUP PT Timah 2015-2022.
Eksepsi kubu Terdakwa Suranto Wibowo ditolak Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Majelis Hakim pun memerintah Jaksa Penuntut Umum (JPU) untuk....
Direktur Utama PT Timah Tbk periode 2016-2021 Mochtar Reza Pahlevi Tabrani didakwa melakukan kerja sama dan menampung hasil penambangan ilegal di wilayah Izin Usaha Penambangan (IUP) PT Timah. Akibatnya,....
Jaksa penuntut umum (JPU) pada Kejaksaan Agung (Kejagung) akan menghadirkan ratusan saksi untuk membongkar kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah yang menjerat suami Artis Sandra....
Terkait kasus korupsi timah mantan Plt Kepala Dinas SDM Bangka Belitung, Supianto, menjadi tersangka baru dalam kasus korupsi komoditas timah di PT. Timah tbk.
Terdakwa kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah izin usaha pertambangan (IUP) PT Timah Tbk 2015-2022, Harvey Moeis menyatakan tidak mengajukan eksepsi.
Perwakilan PT Refined Bangka Tin Harvey Moeis didakwa telah merugikan negara hingga Rp 300.003.263.938.131,14 (Rp300 triliun) dalam kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah....
Suami Sandra Dewi, Harvey Moeis akan menjalani sidang perdana dengan agenda pembacaan surat dakwaan oleh Jaksa Penuntut Umum hari ini. Hal itu sebagaimana terlampir dalam Sistem Informasi Penelusuran....