Warga Desa Tasikharjo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur yang terkena dampak kebocoran tangki Terminal Bahan Bakar Mesin (TBBM) mengungsi di Posko BPBD Tuban.
Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading Pertamina bergerak cepat mengangani warga Desa Tasikharjo, Kabupaten Tuban, yang mengungsi di Posko BPBD pada Senin (10/6/2024) pagi.
PT Pertamina Patra Niaga melalui Terminal Bahan Bakar Minyak (BBM) Tuban gerak cepat menangani kebocoran pipa yang terjadi pada pukul 02.00 WIB dini hari Senin (10/6/2024).
PT Pertamina Patra Niaga bergerak cepat menangani kebocoran pipa yang terjadi pada dini hari pukul 02.00 WIB di Terminal Bahan Bakar Minyak (BBM) Tuban.
Gempa dengan kekuatan M4,9 mengguncang Tuban, Jawa Timur, Minggu (2/6/2024), pukul 06.57 WIB. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memastikan gempa tidak berpotensi tsunami.
Gempa dengan kekuatan magnitudo (M)4,1 mengguncang Tuban, Jawa Timur, Kamis (29/5/2024), pukul 08.44 WIB. Pusat gempa berada di kedalaman 10 kilometer.
Jelang Idul Adha, harga berbagai jenis daging ayam dan bumbu dapur merangkak naik. Salah satunya di Pasar Pramuka, Kelurahan Sidorejo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur.
Seorang penjual sayur keliling di Tuban, Jawa Timur bernama Siti Marsifah (43), akhirnya bisa menunaikan ibadah haji setelah dua dekade atau 20 tahun menabung.
Seorang pelajar SMP berusia 13 tahun di Kabupaten Tuban dilaporkan tenggelam di sebuah embung di Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, pada Sabtu (4/5/2024).
Seorang pengendara motor tewas terlindas truk di Jalan Dr Wahidin Sudirohusodo, Kelurahan Sidorejo, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, pada Selasa (30/4/2024).
Antrean kendaraan mengular terjadi di Jalan Nasional Pantura Kabupaten Tuban, Jawa Timur, pada Selasa 9 April 2024. Kemacetan ini disebabkan oleh pasar tumpah dan kendaraan yang parkir sembarangan di....