Kevin Diks yang baru menjalani proses naturalisasi dipastikan sudah bisa bermain saat Indonesia menghadapi Jepang pada Jumat (15/11/2024) pukul 19.00 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memastikan kondisi rumput Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) aman untuk pertandingan Timnas Indonesia lawan Jepang dan Arab Saudi.
Ketua Panitia Pelaksana Turnamen sepak bola Piala Presiden, Maruarar Sirait mengatakan Erick Thohir pantas mendapatkan tingkat kepuasan mencapai 94 persen sebagai ketua umum PSSI.
Kinerja Erick Thohir sebagai Ketua Umum PSSI membuat lebih dari 90 persen masyarakat puas. Ini diketahui dari temuan terbaru Indikator Politik Indonesia
Raffi Ahmad dan jajaran Kabinet Merah Putih menutup retreat di Akmil Magelang dengan penuh keceriaan. Menteri, wakil menteri, hingga staf khusus joget koplo.
Menteri BUMN Erick Thohir menekankan, bakal bekerja lebih keras lagi untuk profesionalisme dan transparan usai mendapat kepercayaan dari Presiden Prabowo Subianto untuk kembali menahkodai Kementerian....
Menteri BUMN Erick Thohir tiba di kediaman Presiden Terpilih Prabowo Subianto, Kertanegara, Jakarta Selatan, Senin (14/10/2024). Presiden Terpilih Prabowo Subianto memanggil sejumlah tokoh yang diyakini....