Pengadilan Venezuela menjatuhkan hukuman 20 tahun penjara kepada dua mantan tentara Amerika Serikat (AS), karena peran mereka dalam serangan yang gagal
Pengadilan Tinggi Inggris putuskan pemimpin oposisi Juan Guaido sebagai presiden sah Venezuela, sehingga dia yang berhak menarik emas berton-ton di Bank of England.
Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump mengatakan, dia tidak menutup kemungkinan untuk melakukan pertemuan dengan Presiden Venezuela, Nicolas Maduro.
Presiden Venezuela, Nicholas Maduro menuding pemimpin oposisi, Juan Guaido di balik upaya kudeta di Venezuela dan membahas rencana itu di Gedung Putih pada bulan Februari.
Presiden Venezuela Nicolas Maduro menyebut dua warga Amerika yang ditangkap otoritas keamanan Venezuela tengah memainkan peran Rambo atas perintah Trump.