Menkeu Sri Mulyani menyampaikan, total anggaran yang digelontorkan pemerintah untuk membayar Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji ke-13 PNS tahun 2024 mencapai sebesar Rp99,5 triliun.
Sri Mulyani meminta AgenBRILink bisa meningkatkan akses pembiayaan kepada 29 juta orang yang masih belum terjamah. Hal tersebut dia ungkapkan pada BRI Microfinance Outlook 2024 di Menara BRILiaN, Jakarta....
Beredar empat nama yang disebut-sebut masuk bursa calon Menteri Keuangan (Menkeu) selanjutnya, Menteri Erick Thohir membantah bahwa dirinya mengusulkan nama-nama tersebut kepada Prabowo-Gibran.
Menteri BUMN Erick Thohir menanggapi kabar empat nama yang digadang-gadang bakal meneruskan jabatan Menteri Keuangan (Menkeu) pilihan dari calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto.
Prabowo Subianto orang yang secara luas diperkirakan akan menjadi Presiden Indonesia berikutnya mengincar bankir untuk menjadi menteri keuangan.Baca juga: Menko Airlangga: Anggaran Makan Siang Gratis....
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD ikut berkomentar perihal kabar mundurnya Sri Mulyani dari jabatan Menkeu.
Staf Khusus Menteri Keuangan (Stafsus Menkeu) Yustinus Prastowo tiba-tiba ngetwitt di akun X (Twitter) pribadinya menuliskan mohon dibukakan pintu maaf yang lapang. Apa maksudnya?
tafsus Yustinus Prastowo memberikan klarifikasi, seputar kabar yang menyebutkan bahwa Sri Mulyani Indrawati mengajukan pengunduran diri dari jabatannya sebagai Menteri Keuangan (Menkeu).
Staf Khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo memastikan, kenaikan gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Aparatur Sipil Negara (ASN) bakal dibayarkan di Januari 2024 melalui mekanisme rapel.
Menkeu, Sri Mulyani Indrawati mengatakan, ada secercah harapan untuk tetap optimis di perekonomian 2024. Dimana menurutnya Shock terburuk ekonomi dunia sudah lewat.
Sri Mulyani Indrawati melakukan kunjungan kerja ke Australia bertemu dengan Menteri Keuangan Australia Jim Chalmers membahas ketegangan geopolitik global.
Stafsus Menkeu Bidang Kepatuhan Pajak, Yon Arsal buka-bukaan soal insentif pajak bagi para pekerja di IKN Nusantara dengan membebaskan pajak penghasilan.
Menkeu, Sri Mulyani mengungkapkan, beberapa strategi dalam mengejar target penerimaan negara di 2024. Ia menyebutkan, bahwa asumsi ekonomi 2024 masih akan dipengaruhi oleh perkembangan perekonomian global.
Jajaran gedung bertingkat di Jakarta, Rabu (22/11/2023). Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memproyeksikan ekonomi Indonesia pada kuartal III/2023 akan terjaga di atas threshold 5% secara tahunan....