Jakarta - Sejak mulai masuk ke Indonesia pada 1962, siaran televisi di Indonesia menurut anggota Komisi I DPR RI Nurul Arifin M.Si menggunakan teknologi siaran analog. Televisi analog merupakan sistem....
Dirjen Bina Pemdes Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo meminta pemerintah desa memvalidasi data penerima program bantuan Set Top Box (STB).
Kominfo apresiasi Pos Indonesia dalam penyaluran Set Top Box (STB) untuk sukseskan migrasi TV analog ke digital. Target penyaluran tahap I hampir tuntas.
Kementerian Komunikasi dan Informatika siapkan 3,2 juta Set Top Box (STB) untuk rumah tangga miskin. PT Pos Indonesia ditunjuk distribusikan ke warga miskin.
Pemerintah bersiap mematikan TV Analog pada 2 November 2022 mendatang. Nantinya, masyarakat mau tidak mau dipaksa beralih ke TV digital. Bagaimana persiapannya?
Jakarta- Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyatakan pemerintah menyiapkan sebanyak 6,7 juta Set Top Box (STB) bagi warga miskin. Menteri Johnny juga menyatakan bersama lembaga penyiaran,....
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) diminta konsisten melaksanakan kesepakatan dengan DPR, yaitu membagikan Set Top Box (STB) gratis bila akan menghentikan siaran TV analog ke TV digital....