Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengatakan perintah Israel bagi warga Palestina meninggalkan wilayah Khan Yunis dan Rafah adalah perintah evakuasi terbesar di Jalur Gaza sejak 1,1 juta orang diperintahkan....
Menanggapi meningkatnya pertempuran antara Israel dan Hizbullah, Pentagon telah secara strategis menempatkan kembali aset militer Amerika Serikat (AS) di Mediterania pada Jumat (28/6/2024).
Ular piton dengan panjang kurang lebih 4 meter, dievakuasi petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) di Gedung Politeknik Sukabumi, Jalan Babakan Sirna, Kelurahan Benteng, Kecamatan Warudoyong, Kota Sukabumi,....
Kemlu berencana mengevakuasi WNI yang berada di Lebanon. Hal ini dilakukan setelah penetapan Lebanon Selatan sebagai zona siaga satu oleh KBRI di Beirut.
Seorang remaja Anisa Yunika Putri (15) warga Berok, Kecamatan Padang Barat, Kota Padang, Sumatera Barat, terjepit batu grip selama dua jam usai bermain TikTok di batu grip belakang Masjid Al Hakim sekira....
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengungkap, pihaknya telah menyiapkan tiga pesawat. Hal ini guna mengevakuasi warga Palestina, Sabtu (15/6/2024).
Konflik antara Israel dan Palestina mencapai titik yang sangat kritis sehingga menimbulkan korban dan sekaligus mengancam kehidupan ribuan warga sipil di Gaza.
Hutama Karya telah melakukan evakuasi material besi yang jatuh di lintasan MRT Jakarta Line Bundaran HI-Lebak Bulus antara Stasiun MRT Asean dan Stasiun MRT Blok M.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta menyebut sejumlah warga di Kelurahan Pejaten Timur dievakuasi karena banjir mencapai ketinggian 2,6 meter. Mereka dievakuasi ke lokasi yang lebih....
Puing-puing pesawat dengan nomor PK-IFP 172 yang jatuh di BSD, Tangerang Selatan, Minggu (19/5/2024), telah dievakuasi oleh Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT).