Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) resmi mengusung pasangan Acep Adang Ruhiat dan Gitalis Dwi Natarina sebagai Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Jawa Barat pada Pilkada 2024.
Pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Barat 2024, Ahmad Syaikhu-Ilham Akbar Habibie resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jabar.
Provinsi Jabar meraih 24 medali emas, 15 perak, dan 8 perunggu di O2SN 2024 tingkat SD/MI/sederajat, SMP/MTs/sederajat, SMA/MA/sederajat, dan satuan pendidikan berkebutuhan khusus.
President University (Presuniv) menjadi PTS terbaik ke-2 se-Jawa Barat. Kali ini menrut versi pemeringkatan terbaru yang dipublikasikan oleh EduRank 2024.
Forum Dewan Syura PKB Jawa Barat sepakat mempertahankan soliditas internal partai ini dalam menghadapi tantangan dan dinamika politik lima tahun ke depan.
Badan Meteorologi, Klimatologi ,dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini hujan es yang berpotensi mengguyur wilayah Jawa Barat (Jabar) pada 2 hingga 3 hari kedepan.
Dinas Kesehatan (Dinkes) Jawa Barat mencatat peningkatan signifikan dalam jumlah pasien anak yang menjalani cuci darah atau hemodialisis di 27 kabupaten dan kota.
Mantan Kapolda Jawa Barat yang meraih puncak karier hingga Komisaris Jenderal (Komjen Pol) menarik diulas. Pasalnya, para Perwira Tinggi (Pati) Polri dengan pangkat bintang tiga tersebut banyak mewarnai....
Dinkes Jabar mewaspadai lonjakan kasus demam berdarah dengue (DBD) pada musim kemarau basah yang saat ini tengah terjadi di 27 kabupaten kota di Jabar.