Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meluncurkan program Jawa Barat Berani Cegah Tindakan Kekerasan (Jabar Cekas). Selain itu juga diluncurkan Gerakan Madrasah dan Pesantren Ramah Anak.
Kasus kekerasan anak dan perempuan di Kota Cimahi pada tahun lalu mengalami kenaikan dibandingkan tahun sebelumnya. Persoalan ekonomi kebanyakan menjadi faktor
Menko PMK Muhadjir Effendy melihat fenomena kekerasan terhadap anak dan perempuan seperti fenomena gunung es. Kalaupun secara data nampak penurunan, itu karena kasusnya banyak yang belum terungkap ke....
Komisi E DPRD Jatim mendesak aparat kepolisian mengusut tuntas kasus dugaan kekerasan anak Panti Asuhan di Malang. Bahkan, pelakunya juga harus dihukum berat.
Mario David mendorong masyarakat di Kota Makassar untuk melaporkan tindak kekerasan terhadap anak dan perempuan. Ini dia sampaikan saat sosialisasi Perda No 5 Tahun 2018.
Sekjen GK Center, Diddy Budiono, memuji kepedulian Kepala KSP Moeldoko terhadap pembentukan KPAD lantaran banyaknya kasus kekerasan pada anak meningkat.
Ancaman kekerasan anak berpotensi tinggi terjadi selama pandemi COVID-19. Tercatat, sampai 21 September ada 630 kasus kekerasan yang terjadi pada anak-anak
Aktivis gerakan Perlindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat (PATBM) yang diinisiasi Kementerian PPPA, aktif menjalankan tugas layanan respons cepat dalam mencegah dan menanggapi kekerasan terhadap anak.
Kegiatan pendidikan jarak jauh (PJJ) di masa pandemi COVID-19 ternyata ikut memunculkan masalah lain, terutama yang dialami anak-anak, seperti kekerasan fisik maupun verbal.
Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) mencatat, kasus kekerasan anak meningkat selama masa pandemi Covid-19. Setidaknya terdapat 809 kekerasan yang telah diadukan ke Komnas PA selama masa pandemi.