Penyidik Polda Metro Jaya terus memeriksa sejumlah pejabat di lingkungan Pemprov DKI terkait kerumunan massa pada kegiatan Habib Rizieq Shihab di Petamburan, Jakarta Pusat. Kali ini, Kepala Dishub DKI....
Komisioner Kompolnas, Poengky Indarti menegaskan bahwa seharusnya Polri melakukan tindakan preventif dan preemtif dalam menyikapi kerumunan massa Habib Rizieq di Petamburan dan Megamendung.
Polisi kini mendalami dugaan pelanggaran protokol kesehatan terkait kerumunan massa di Mega Mendung, Bogor, Jawa Barat. Polisi akan panggil 10 orang saksi.
Pemerintah daerah dan aparat harus tegas. Kegiatan yang mendatangkan massa dalam jumlah besar dan tidak mematuhi protokol kesehatan tak perlu diberi izin.
Polemik kerumunan kegiatan Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab yang berujung terhadap pemberhentian dua Kapolda dan pemanggilan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan masih ramai diperbincangkan dalam sosial....
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyatakan, dirinya orang yang paling bertanggung jawab atas terjadinya kerumunan massa pendukung Imam Besar Front Pembela
Kegiatan Habib Rizieq Shihab menimbulkan kerumunan menjadi sorotan. Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil angkat bicara soal itu. Kang Emil menegaskan kerumunan di Gadog, Megamendung, Kabupaten Bogor bukan....
Kampanye terbuka yang melibatkan banyak massa menjadi catatan tersendiri di tengah pandemi COVID-19. KPU Kota Surabaya, menyarankan buat dua pasangan calon
Ketua bidang Hukum dan HAM PP Pemuda Muhammadiyah, Razikin mengingatkan pemerintah agar mengambil tindakan tegas terhadap kerumunan massa yang melanggar protokol kesehatan Covid-19.
Kerumunan massa terjadi saat kepulangan Rizieq Shihab ke tanah air (10/11). Berpotensi menimbulkan klaster penyebaran virus corona, dan kerumunan massa pun melanggar aturan PSBB masa transisi
Kapolri Jenderal Pol Idham Azis meminta semua pihak agar mematuhi protokol kesehatan dan menghindari kerumunan massa. Hal ini demi keselamatan bersama.
Kapolri Jenderal Pol Idham Azis menggelar konferensi pers di kediamannya, pada Sabtu (14/11/2020). Idham Azis mengimbau agar warga mematuhi protokol kesehatan.
Seorang pria meninggal ditengah kerumunan massa saat ikut berkumpul menyambut kepulangan Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab di kawasan Slipi, Jakarta Barat
Seorang pria lanjut usia diketahui bernama Sotong, meninggal dunia di tengah kerumunan massa di Jalan Slipi Palmerah, Jakarta Barat, pada Selasa (10/11/2020).