Seorang Ibu Rumah Tangga (IRT) berinisial LA (43), warga Desa Padang Mumpo, Kecamatan Pino, Kabupaten Bengkulu Selatan, Provinsi Bengkulu, diduga membuat laporan palsu ke Polres Bengkulu Selatan.
Aksi pembegalan sadis terjadi di Jalan Jembatan Besi III. Seorang pedagang bensin eceran jadi korban perampasan telepon seluler yang dilakukan kawanan begal.
Seorang sopir truk berinisial MI menjadi korban begal yang terjadi di Gerbang Tol Cikupa-Jakarta KM 31, Kabupaten Tangerang. Peristiwa terjadi, Selasa 8 Juni.
Seorang ibu rumah tangga menjadi korban begal di depan SDN 10, Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur. Aksi dua begal yang menggunakan celurit ini terekam CCTV dan viral di media sosial.
Seorang bocah jadi korban pembegalan di kebun sawit Kelurahan Perkebunan Sipare-pare, Batu Bara, Sumatera Utara. Korban dilucuti pakaiannya dan diikat.
Fajri (36) sopir Truk Epliji 3 kilogram (kg) dan kernetnya Agustiar (54) menjadi korban pembegalan sekelompok anak muda di lampu merah Kebon Baru di Jalan Cakung Cilincing, Jakarta Utara pada Rabu (11/5/2022)....
Seorang pria yang diduga karyawan jasa ekspedisi mengalami nasib naas. Diduga, ia menjadi korban begal di Anggrek, Cipondoh, Kota Tangerang, Banten, Minggu (8/5/2022) dini hari.
Kasus yang menyeret Murtade alias Amaq Sinta (34) menarik simpati publik. Publik menilai pelabelan tersangka dalam kasus yang dialaminya dinilai janggal.
Korban begal yang sempat ditetapkan menjadi tersangka kasus pembunuhan terhadap pelaku, Amaq Sinta (kanan) berbincang dengan kuasa hukumnya di sela konferensi pers di Mapolda NTB, Mataram, Sabtu (16/4/2022).....
Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti meminta kepolisian lebih cermat menangani kasus Murtede alias Amaq Sinta (34), korban begal yang ditetapkan sebagai tersangka.
Kabareskrim Polri Komjen Agus Andrianto meminta Kapolda NTB Irjen Djoko Purwanto menggandeng stakeholder setempat dalam proses gelar perkara terkait korban begal malah dijadikan tersangka.
Seorang siswa SMA menjadi korban begal payudara di Taman Sempur, Kota Bogor. Kejadian ini pun viral di media sosial, dan saat ini ditangani petugas Polres Bogor.