Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) RI, Budi Arie enggan menjawab soal kemungkinan data pada Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2 bisa pulih kembali.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi memastikan gangguan terhadap server Pusat Data Nasional (PDN) bukan berasal dari aktor negara lain.
Di era digital di mana data menjadi aset sangat berharga, backup data di data center bukanlah sekadar pilihan, melainkan suatu kewajiban yang harus dipenuhi oleh setiap organisasi yang ingin melindungi....
Dalam waktu dekat, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budie Arie Setiadi menyampaikan bahwa dirinya akan mengeluarkan surat keputusan yang ditujukan kepada Kementerian dan lembaga untuk wajib....
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi memastikan serangan terhadap server Pusat Data Nasional (PDN) bukan berasal dari negara lain.
Menkominfo Budi Arie Setiadi akan mengeluarkan surat keputusan yang ditujukan kepada kementerian dan lembaga agar wajib memiliki cadangan atau back-up data.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi menyebut target pemulihan atau recovery layanan imbas adanya gangguan Pusat Data Nasional (PDN) akan diselesaikan pada akhir Juli 2024.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi memaparkan perkembangan penanganan terkait gangguan Pusat Data Nasional (PDN) imbas diserang Ransomware.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan akan mengumumkan langsung pegawainya yang bermain judi online pada Kamis, 27 Juni 2024.
Ketegasan Menkominfo Budi Arie Setiadi untuk memberantas judi online di Indonesia terus mendapat dukungan. Dukungan ini datang dari AMMI, Jumat (7/6/2024).
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengunjungi kantor pusat Ajaib, perusahaan teknologi finansial yang juga merupakan unicorn ke-7 Indonesia. Kunjungan ini merupakan apresiasi....
Menteri Komunikasi dan Informatika, Budi Arie Setiadi, mengatakan, rencana investasi senilai Rp27,6 triliun yang diungkap CEO Microsoft Satya Nadella di Indonesia bisa membawa angin segar.
Menkominfo Budi Arie Setiadi mengungkapkan, poin-poin kerja sama apa saja yang dibahas oleh CEO Apple Tim Cook saat bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan CEO Apple, Tim Cook akan berkunjung ke Indonesia pada Rabu, 17 April 2024.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi memastikan Pusat Data Nasional (PDN) di Cikarang akan diresmikan pada Agustus 2024. Sementara, dua Pusat Dana Nasional lainnya akan berada....
(ki-ka) President Director PT DCI Indonesia-Toto Sugiri, Head of Operations DCI-Lucas Adrian, Menteri Perdagangan-Zulkifli Hasan, dan Menteri Komunikasi dan Informatika-Budi Arie Setiadi saat mengunjungi....
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie mengungkapkan, bahwa sebanyak 92 persen kebisingan ruang digital Indonesia diisi oleh buzzer.