Pembelian Minyakita yang dibatasi 2 liter per orang dalam sehari menuai kritik. Hal ini juga disuarakan ibu rumah tangga di Bekasi. Kebanyakan mereka membeli minyak goreng bukan hanya untuk konsumsi keluarga.
Kementerian Perdagangan melaporkan, distribusi Minyakita di Pasar Gayamsari, Semarang, terpantau aman dan tercukupi sehingga masyarakat tak perlu khawatir.
Masyarakat di kawasan pasar tradisional Sungaibahar, Kabupaten Muarojambi Jambi sudah sejak dua bulan ini kehilangan minyak goreng bersubsidi merek Minyakita.
Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto menyebut stok Minyakita di wilayahnya masih sedikit. Tetapi, stok Minyakita akan dipasok oleh Kementerian Perdagangan dalam waktu dekat.
Produk andalan pemerintah guna menjaga ketersediaan dan keterjangkauan minyak goreng, Minyakita, terbelit masalah. Produk terobosan itu kini mahal dan langka.
Stok MinyaKita di Kabupaten Sleman masih terbatas, bahkan kosong di beberapa distributor di Sleman. Sampai saat ini tambahan produksi dari kementrian perindustrian konon masih dalam tahap pengiriman.
Masalah masih membelit minyak goreng subsidi Minyakita. KPPU menemukan berbagai dugaan pelanggaran persaingan usaha atau kecurangan dalam penjualan Minyakita.
KPPU masih terus mendalami dugaan praktik penjualan bersyarat (Tying Agreement) produk Minyak Goreng Kemasan Rakyat (MKGR) berlabel MinyaKita di Medan, Sumatera Utara.
Mendag Zulhas memastikan, sebanyak 500 ton Minyakita milik PT Bina Karya Prima yang sebelumnya disegel sudah mulai distribusikan di seluruh pulau Jawa.
Kementerian Perdagangan menghapus atau take down 6.678 tautan berisi konten penjualan Minyakita karena melanggar aturan di di toko online atau market place.