BCAP berhasil mencatatkan kinerja positif sepanjang tahun lalu. MNC Kapital Indonesia berhasil meraup pendapatan sebesar Rp2.849,4 miliar atau Rp2,84 triliun sepanjang 2022.
President Director of PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP), Yudi Hamka menyatakan, bahwa pihaknya menyambut baik kerja sama antara PT FM Digital Solution (Flash Mobile) dan PT Indonesia Digital Identity....
MNC Kapital Indonesia mendukung penuh MNC Asset Management dalam mengembangkan bisnisnya terutama terkait integrasi bersama dengan berbagai unit usaha lain.
Penawaran Obligasi Berkelanjutan (PUB) III PT MNC Kapital Indonesia Tbk Tahap I Tahun 2022 telah memasuki hari terakhir masa penawaran umum pada Kamis (04/01/2023).
PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) mencatatkan kinerja gemilang hingga September 2022, salah satunya ditopang pendapatan digital yang melejit 3 kali lipat.
Presdir PT MNC Kapital Indonesia Tbk & CTO MNC Group, Yudi Hamka mengungkapkan pentingnya memaksimalkan Digital ID untuk mempercepat pembangunan ekosistem digital di Indonesia.
PT MNC Kapital Indonesia Tbk melalui unit usahanya PT MNC Teknologi Nusantara dan juga PT Bank MNC International Tbk menandatangani kesepakatan kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan.
PT Pemeringkat Efek Indonesia atau Pefindo menegaskan peringkat idBBB+ untuk PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) dan obligasi perusahaan yang masih beredar.
PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) melaporkan hasil keuangan tidak diaudit yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2022, dengan laba bersih melesat 4 kali lipat.
PT MNC Kapital Indonesia Tbk optimistis MotionCredit memiliki potensi cerah untuk berkembang karena masyarakat membutuhkan pembiayaan yang cepat dan mudah.
MNC Kapital Indonesia (BCAP) menjalin kolaborasi strategis dengan Traveloka. Executive Chairman MNC Group, Hary Tanoesoedibjo (HT) mengatakan, kemitraan adalah jalan cepat dan bisa membuat itu juga lebih....
Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (dua dari kiri) menyaksikan Penandatanganan Nota Kesepahaman antara MNC Kapital & Traveloka yang ditandatangani oleh Managing Director Digital Financial....
PT MNC Kapital Indonesia (BCAP) membangun kerja sama dengan Traveloka. Tujuan dari kolaborasi tersebut untuk memperluas lini usaha salah satunya entertainment hospitality.
MNC Kapital Indonesia menandatangani nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) dengan Traveloka untuk memperluas serta memperkuat ekosistem usaha.
Direktur Utama PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP), Yudi Hamka saat wawancara dengan MNC Portal Indonesia di MNC Financial Center, Jakarta Pusat. Kamis, (28/7/2022). Yudi Hamka optimistis MNC Kapital....