Tim Jatanras Polda Sumatera Selatan Sumsel dan Mabes Polri berhasil menangkap terduga pelaku pengancaman penembakan politisi NasDem Muratara, Firsyah Lakoni.
Delapan komisioner Bawaslu Kabupaten Muratara yang menjadi terdakwa dalam perkara dugaan korupsi dana hibah tahun anggaran 2019-2020 dituntut dengan hukuman berbeda-beda.
Seorang anggota DPRD Kabupaten Musi Rawas (Muratara), Sumatera Selatan, Firsyah Lakoni dari Fraksi Partai Nasdem mengaku mendapat pengancaman atau percobaan pembunuhan dari orang tidak dikenal (OTD.
Ratusan personel aparat gabungan TNI-Polri disiagakan menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak di Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara), Kamis (22/9/2022) besok.
Mandi darah adalah ritual unik yang dilakukan masyarakat di Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara), Sumatera Selatan. Ritual ini terdengar menyeramkan, tetapi ada makna cukup dalam
AS (16), seorang remaja asal Desa Aringin, Kecamatan Karang Dapo, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara), Provinsi ditangkap Satuan Reserse Narkoba Polres Muratara.
Hendi (42), warga Kampung 7 Desa Beringin Makmur II, Kecamatan Rawas Ilir, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) tak berkutik saat ditangkap Satuan Reserse Narkoba Polres Muratara.
Memiliki banyak pintu masuk dan diapit dua provinsi, wilayah Kabupaten Muratara disebut merupakan jalur perlintasan strategis untuk masuknya peredaran narkotika ke Provinsi Sumsel.
Masih ingat kasus seorang anggota DPRD Muratara yang melakukan video call sex bersama seorang wanita, yang viral di media sosial. Kini, legislator tersebut dipecat oleh PKB dan diberhentikan di DPRD.
Baku tembak dengan aparat saat penyergapan, bandit Muratara tewas ditembus peluru. Berakhir sudah sepak terjang bandit spesialis pencurian dan kekerasan (Curas), Hafid Handika alias Afik, (20).
Hafid Handika alias Afik (21), warga Desa Pulau Kidak, Kecamatan Ulu Rawas, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) yang masuk DPO kepolisian tewas tertembak saat penyergapan.
Kapolres Muratara AKBP Ferly Rosa Putra memberhentikan tiga anggotanya secara tidak hormat dalam apel upacara Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) di halaman Mapolres Muratara, Senin (4/7/2022).
Seorang oknum polisi DA (30), dari Polres Muratara, ditangkap Tim Satreskrim Polres Lubuklinggau. DA diduga melakukan pencabulan terhadap anak di bawah umur.
Sebuah video yang viral di media sosial memperlihatkan suasana di dalam Puskesmas Karang Jaya, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara), Sumatera Selatan.
Hendri selaku Koordinator Sekretariat salah satu terduga pelaku dugaan korupsi di Bawaslu Muratara, mendadak pingsan saat sedang menjalani pemeriksaan di Kejari Lubuklinggau, Senin (11/4/2022).
Kejaksaan Negeri (Kejari) Lubuklinggau menetapkan tiga Komisioner Bawaslu Muratara, bersama dua staf bendahara sebagai tersangka dugaan korupsi penyimpangan bantuan dana hibah.
Hanya gara-gara gulungan pancing membuat Edi Irawan (44) harus mendekam selama 3 bulan 10 hari di Lapas Kelas II Lubuklinggau, usai berkelahi dengan adik iparnya.