Fenomena Ghozali Everyday yang sukses menjual koleksi swafoto dalam bentuk Non-Fungible Token (NFT) pada platform OpenSea membuat semakin banyak orang tertarik untuk mempelajari aset digital.
Metaroid, NFT marketplace dengan fitur media sosial pertama di Indonesia berencana membawa karya musisi dan artis Indonesia eksis jadi NFT. Seperti apa?
Tren NFT di Indonesia memuncak di awal tahun 2022 pasca boomingnya koleksi NFT dari Ghozali Everyday. Karya NFT Ghozali Everyday lahir dari swafoto yang dikumpulkan sejak 2017
MSIN memiliki strategi untuk memanfaatkan aset-asetnya melalui pembuatan NFT, terutama berasal dari 300.000 jam pustaka konten, selebriti/talent, dan karakter konten.
NFT (Non-Fungible Token) saat ini menjadi tren bisnis digital bagi sebagian masyarakat. Kolektibel bersama dengan VIA akan berkolaborasi untuk melakukan transformasi aset yang dimiliki VIA menjadi NFT....
Metaverse memasukkan seluruh unsur kehidupan manusia ke dalam internet. Memanfaatkan fenomena ini, para artis pun tergiur merambah dunia maya tanpa batas ini.
Kemkominfo melalui Gerakan Nasional Literasi Digital Siberkreasi memperkenalkan seri webinar yang memuat berbagai pengetahuan tentang NFT dan blockchain.
Seorang investor membeli Lamborghini Huracan 2015 untuk diledakkan dan kemudian serpihan tersebut diubah bitnya menjadi 999 token NFT. Untuk mewujudkan keinginannya ini, orang tersebut menyewa Shl0ms....
Triumph Scrambler 1200 dari film James Bond terbaru, No Time to Die, kini tersedia sebagai NFT. Triumph ini dijual dalam edisi terbatas seharga 165 diamond atau setara USD87.
Gelaran festival musik jazz tahunan Prambanan Jazz Festival (PJF) 2022 siap digelar di lapangan Rama Shinta, kawasan wisata Candi Prambanan, Yogyakarta yang akan berlangsung pada 1-3 Juli 2022.
NFT atau Non-fungible Token kini banyak diperbincangkan. Apa sebenarnya NFT dan mengapa orang mau menghabiskan banyak uang untuk membeli barang virtual di NFT?
Baru- baru ini Otoritas Jasa Keunagan (OJK) menghentikan 21 entitas yang diduga melakukan kegiatan usaha tanpa izin atau ilegal yang terdiri dari 16 money game, 3 perdagangan aset kripto, dan 2 entitas....
Ghozali Everyday membuat istilah Non Fungible Token (NFT) menjadi sangat populer. Tapi, apa sebenarnya NFT dan mengapa orang mau menghabiskan banyak sekali uang untuk membeli barang virtual?
Meski berusia muda dan masih berstatus sebagai mahasiswa bahkan pelajar, 3 anak muda ini mampu mendulang kesuksesan. Dengan memanfaatkan teknologi dan kemahiran yang dimiliki, mereka menjual karyanya....
Wanita asal China menghasilkan lebih dari USD5 juta atau setara Rp71,37 miliar hanya dalam 10 hari dengan menjual foto selfie non-fungible token (NFT) mengikuti jejak Ghozali Ghozalu.
Otoritas pajak Inggris telah menyita tiga Non-Fungible Tokens (NFT) sebagai bagian dari penyelidikan atas dugaan penipuan PPN yang melibatkan 250 perusahaan palsu.