Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) yang dikenal dengan nama Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat (TPNPB) Organisasi Papua Merdeka (OPM) mengklaim telah mengkibarkan bendera Bintang Kejora di tiga tempat....
Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka sebelumnya menyatakan akan mengibarkan bendera Bintang Kejora besok Rabu, 1 Desember 2021.
Seorang anggota TNI, Pratu Rahman Hakim, dari personel Taipur tertembak dalam serangan KKB Organisasi Papua Merdeka (OPM) di Distrik Suru-suru, Yahukimo Papua.
Temianus Magayang, anggota Organisasi Papua Merdeka (OPM) yang ditangkap Satgas Nemangkawi terlibat sejumlah teror, kekekerasan dan penyerangan di Yahukimo.
Satgas Penegakan Hukum Nemangkawi menangkap Temianus Magaya, pentolan KKB teroris OPM. Temianus Magaya merupakan pelaku penembakan di Dekai, Kabupaten Yahukimo.
Mimpi gigi terlepas atau tanggal mungkin menjadi firasat bagi Mardiyanti Nur Sukma Nugraini kekasih dan calon tunangan Serka Anumerta Ari Baskoro yang gugur ditembak anggota OPM di Papua.
Sertu Ari Baskoro anggota TNI yang gugur ditembak KKB di Koramil Surusuru, Kabupaten Yahukimo, Papua ternyata hendak melamar kekasihnya pada bulan Desember 2021 mendatang.
Mengharukan evakuasi keberangkatan jenazah Sertu Ari Baskoro yang gugur karena ditembak OPM saat dibawa dari Bandara Nop Goliat, Dekai, Yahukimo, Papua.
KKB pimpinan Tendius Gwijangge menembaki anggota Koramil Persiapan Surusuru, di Koramil Persiapan Surusuru, Distrik Surusuru, Kabupaten Yahukimo, Papua.
Kodam XVII Cenderawasih melalui Juru Bicaranya, Kolonel Arm Reza Nur Patria membantah, informasi yang menyebutkan OPM membakar Pos TNI dan menembak mati tentara.
Satu anggota Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB), Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat (TPNPB) sayap militer Organisasi Papua Merdeka (OPM) tewas ditembak pasukan TNI Polri.
Kantor Rimbun Air di Jalan Peta Nomor 188, Kota Bandung tertutup rapat dan sepi aktivitas pascaperistiwa jatuhnya pesawat Rimbun Air Seri 300 PK OTW di wilayah OPM
Lokasi jatuhnya pesawat Rimbun Air berada di dalam hutan lebat di Kabupaten Intan Jaya, Papua. Tim Gabungan butuh waktu 3 jam jalan kaki untuk mencapai lokasi.
Penampakan pesawat Rimbun Air PK OTW yang mengangkut cargo bahan bangunan dan sembako dari Nabire sebelum jatuh di wilayah OPM di Sugapa, Intan Jaya, Papua.
Titik koordinat Pesawat Rimbun Air PK OTW yang dilaporkan hilang kontak di Distrik Sugapa Kabupaten Intan Jaya, Papua pada Rabu pagi (15/9/2021) telah terdeteksi.