Enam orang WNI tewas dalam kecelakaan bus rombongan jemaah umrah asal Indonesia di Wadi Qudeid (Madinah-Mecca Road) berjarak sekitar 150 km dari Kota Jeddah, pada Kamis, 20 Maret 2025 pukul 13.30 Waktu....
Seorang pejabat Saudi menolak apa yang ia gambarkan sebagai laporan menyesatkan yang menuduh bahwa Riyadh memberikan dukungan logistik untuk serangan udara AS yang menargetkan Houthi Yaman.
Politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kurniasih Mufidayati mengapresiasi langkah Presiden Prabowo Subianto yang bakal mencabut moratorium pengiriman Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke Arab Saudi.
Indonesia bakal kembali mengirimkan ratusan ribu TKI ke Arab Saudi setelah moratorium dicabut. Nantinya, para pekerja akan mendapatkan gaji sebesar 1.500 Riyal.
Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Abdul Kadir Karding menuturkan Presiden Prabowo Subianto menyetujui untuk membuka moratorium pekerja migran Indonesia ke Arab Saudi.
Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (Apjati) mendukung rencana dibukanya kembali kembali penempatan PMI di Arab Saudi dengan memastikan kesiapan pekerja migran.
Menag Nasaruddin Umar menyatakan berupaya meminta tambahan kuota petugas haji 2025. Hal itu ditujukan agar jemaah haji Indonesia terlayani dengan baik.
Presiden Urusan Agama di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi, Sheikh Abdulrahman al-Sudais, meluncurkan proyek bertenaga teknologi kecerdasan buatan (AI),...
Presiden Urusan Agama di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi, Sheikh Abdulrahman al-Sudais, meluncurkan proyek bertenaga teknologi kecerdasan buatan (AI), al-Maqraa di Makkah yang menawarkan pembelajaran....
Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar menyatakan telah melobi pemerintah Arab Saudi agar dapat menambahkan kuota pengawas haji untuk jemaah haji Indonesia.
Otoritas Pengawasan dan Antikorupsi Arab Saudi meluncurkan tindakan keras terhadap korupsi secara besar-besaran di berbagai kementerian dan lembaga lainnya.
Tidak sembarang orang yang datang dan berkata, Bayar 1 riyal, 30 riyal untuk membangun masjid, dan bayar 90 riyal untuk membangun tiga masjid. Ini bohong, kata Al Alsheikh.