Marsda TNI dr Ferdic Sukma Wahyudin dinilai menjadi sosok yang bisa dijadikan inspiratif generasi muda. Hal ini berdasarkan garis perjuangan yang dilaluinya.
Pengamat militer dan Co-Founder Institute for Security and Strategic Studies (ISESS) Khairul Fahmi menilai ada tiga Pati TNI AU berpeluang menjabat KSAU pengganti Marsekal TNI Fadjar Prasetyo.
Terdapat sejumlah nama Pati bintang 2 TNI AU yang masuk daftar mutasi terbaru. Salah satunya eks Kepala Dinas Perawatan Personel Angkatan Udara (Kadiswatpersau).
Enam pesawat Jupiter Aerobatic Team (JAT) TNI AU berakrobat pada acara Open Base Lanud Sri Mulyono Herlambang Palembang, Senin (4/3/2024).Pesawat jenis KT-1B Wong Bee yang usai mengikuti Singapore Air....
Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Udara (Kadispenau) Marsekal Pertama (Marsma) TNI Agung Sasongko Jati mengungkapkan sejumlah tantangan di masa depan dibahas dalam Rapat Pimpinan (Rapim) TNI AU yang....
Kadispenau Marsekal Pertama (Marsma) TNI Agung Sasongko Jati mengungkap akan ada tambahan dua skuadron drone di Tarakan, Kalimantan Utara dan Malang, Jawa Timur.
Tim Aerobatik Jupiter TNI AU tampil dengan pesawat KT-1B selama pertunjukan udara di Singapore Airshow di Changi Exhibition Centre, Singapura, 22 Februari 2024. Aksi manuver Tim Aerobatik Jupiter TNI....
Tim Aerobatik Jupiter TNI AU tampil dengan pesawat KT-1B saat melakukan atraksi terbang di udara menjelang Singapore Airshow di Changi Exhibition Centre, Singapura, 18 Februari 2024. Pertunjukan udara....
Ratusan purnawirawan Perwira Tinggi TNI AU yang tergabung dalam Paguyuban Relawan Elang Indonesia Maju menyatakan dukungan untuk Ganjar-Mahfud MD di Pilpres 2025.
Presiden Jokowi menghadiri penyerahan pesawat C-130J A-1344 Super Hercules Helikopter AS-550 Fennec dan Helikopter AS-565 Panther dari Kemhan ke TNI AU.
Sejumlah Perwira Tinggi (Pati) TNI AU masuk daftar rotasi dan mutasi jabatan yang dilakukan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto. Ketentuan ini didasarkan pada Surat Keputusan (SK) Panglima TNI Nomor....
AAU merupakan perguruan tinggi di bawah naungan TNI Angkatan Udara (TNI AU) berkedudukan di Yogyakarta. Ini daftar prodi di Akademi Angkatan Udara (AAU)
Pendaftaran PK TNI AU gelombang pertama 2024 telah dibuka sejak Selasa (16/1/2024) kemarin. Bagi lulusan SMA sederajat yang berkeinginan menjadi prajurit TNI AU dapat memanfaatkan kesempatan ini.
Pomdam Jaya mengamankan oknum anggota Paskhas TNI AU yang menganiaya Pengurus Pusat Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (PP KAMMI) Rizki Agus Saputra di Duren Sawit, Jakarta Timur. Pelaku diamankan....
Menhan Prabowo Subianto menyerahkan lima dari sembilan unit pesawat NC-212i yang dipesan untuk TNI AU di Lanud Halim Perdanakusuma, Selasa (12/12/2023).