Mengambil tema Indonesia & Japan Always Together, JJM diharapkan bisa memacu ekonomi Indonesia jangka panjang melalui penguatan hubungan bilateral kedua negara.
Capres Ganjar Pranowo akan mengandalkan cawapresnya yaitu Mahfud MD untuk membuat mesin perekonomian Indonesia bisa lebih ngebut untuk mencapai target yang telah mereka tetapkan.
Pembiayaan berkelanjutan merupakan paradigma keuangan yang telah menjadi sorotan utama dalam upaya mencapai pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di Indonesia.
Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden Ganjar Pranowo dan Mahfud MD berkomitmen mendorong peran koperasi dalam perekonomian nasional dalam visi dan misi mereka.
Pasangan calon presiden dan wakil presiden, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, telah mengungkapkan visi ekonomi mereka yang ambisius dalam program kerja mereka untuk Pemilihan Presiden 2024.
Direktur Utama PT Jasamarga Transjawa Tol Rudi Kurniadi menjelaskan, koneksivitas jalan tol mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia, khususnya di Pulau Jawa.
Konflik Israel dan Palestina jika terus berkepanjangan, bahkan meluas melibatkan negara lain, maka bisa berdampak besar terhadap perekonomian nasional.
Pegadaian raih pengakuan sebagai The Best State Owned Enterprise 2023 dengan kategori Excellence FInancial Performance SOE in 2022, di ajang Islamic Finance Summit 2023 di Jakarta, Rabu (27/9/2023).
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) melihat bahwa secara sektoral, ekonomi terus tumbuh secara konsisten mengikuti pola pertumbuhan pasca-pandemi Covid-19.
Saat membuka ASEAN Fest 2023 Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo memamerkan pencapaian ekonomi Indonesia yang cemerlang di paruh pertama tahun 2023.
Menteri Investasi, Bahlil Lahadalia mengatakan, bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal-II 2023 mampu mengungguli negara-negara maju seperti Amerika Serikat (AS) dan di Eropa.