Indeks harga saham gabungan (IHSG) diprediksi bergerak di area konsolidasi pada 6.930-7.020 pada Senin ini (23/10/2023) karena sejumlah sentimen yang ada.
Tidak heran penahanan suku bunga yang diumumkan oleh The Fed telah menjadi sorotan utama di pasar global. Bagi investor kripto, ini adalah momen penting untuk mengevaluasi strategi investasi mereka.
Wall Street ditutup merosot pada perdagangan, Rabu (20/9/2023) waktu setempat, setelah Federal Reserve AS atau The Fed mempertahankan suku bunga utama seperti yang diperkirakan sebelumnya.
Wall Street menguat pada pembukaan perdagangan Rabu (20/9). Pelaku pasar menantikan kebijakan suku bunga bank sentral atau Federal Reserve dini hari nanti.
Wall Street ditutup sedikit berubah pada perdagangan Senin (18/9/2023) waktu setempat, saat pelaku pasar menantikan keputusan Federal Reserve AS alias The Fed.
Wall Street melemah malam ini Senin (18/9) menyusul tekanan terhadap saham-saham berkapitalisasi besar. Pelaku pasar masih menantikan keputusan suku bunga AS.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (USD) kembali ditutup fluktuatif pada perdagangan Senin (11/9/2023), melemah tipis 2 poin di level Rp15.329.
Wall Street dibuka menguat pada perdagangan, Jumat (25/8) waktu setempat menjelang pidato Gubernur bank sentral Amerika Serikat atau Federal Reserve, Jerome Powell.
Ketua Federal Reserve Jerome Powell diperkirakan akan memetakan langkah-langkah terakhir untuk memerangi inflasi. Komitmen tersebut disampaikan di Jackson Hole, Wyoming.