Festival Diskon Nasional (FDN) digelar Kementerian BUMN dan perusahaan plat merah untuk menjadi event promo terbesar di Tanah Air yang bertujuan mendongkrak kinerja UMKM
Erick Thohir mengucapkan rasa terima kasih kepada Sri Mulyani Indrawati dNadiem Makarim terkait kepercayaan yang diberikan kedua menteri kepada anggota bank Himbara.
OJK melaporkan realisasi penyaluran dana pemerintah yang ditempatkan di Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) per 7 September 2020 telah terserap mencapai Rp110,4 triliun.
Menaker Ida Fauziah mengatakan, per 2 September 2020 tercatat 1,9 juta rekening penerima yang sudah menerima transfer dana baik rekening bank Himbara dan non Himbara.
Proses penyaluran bantuan ini dilaksanakan melalui bank penyalur yang terhimpun dalam Himbara dan akan ditransfer langsung ke masing-masing rekening pekerja.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memiliki beberapa peran dalam membantu serta mendukung skema Penempatan Dana Pemerintah ke Himbaran hingga perluasan ke BPD.
Pemerintah menitipkan dana sebesar Rp36 triliun ke Bank Himbara agar disalurkan kepada pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) agar tidak semakin terpuruk dihantam pandemi Covid-19.
Pemerintah melalui Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) meluncurkan program Digiku (Digital Kredit UMKM) yang merupakan inovasi penyaluran bantuan modal finansial senilai Rp4,2 triliun kepada 1 juta unit....
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memanggil pimpinan himpunan bank-bank negara (Himbara) dan juga bank swasta ke Kantor Kemenko Perekonomian Jakarta hari ini.
Melalui Kemensos, pemerintah menyalurkan bantuan sosial sembako dan bantuan sosial tunai bagi keluarga penerima manfaat (KPM) di seluruh wilayah Indonesia.
Bank BUMN atau yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) optimis penyaluran kredit perbankan secara industri masih akan tumbuh positif hingga akhir tahun 2020
Himbara meyakini penempatan dana titipan pemerintah senilai Rp30 triliun bisa tumbuh hingga tiga kali lipat mencapai Rp90 triliun dalam waktu tiga bulan.
Ketua Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso meminta kepada bank-bankHimbara) yang mendapatkan dana penempatan pemerintah sebesar Rp30 triliun untuk segera menyusun rencana bisnis penyaluran kredit....