Tandan buah kelapa sawit (TBS) jadi incaran maling yang merajalela di Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah. Warga pun menggelar sayambara menangkap maling.
Utak atik kebijakan pemerintah soal larangan ekspor bahan baku minyak goreng diyakini akan menggerus nasib petani kelapa sawit dalam negeri, begini dampaknya.
Serikat Petani Kelapa Sawit menilai keputusan Presiden Joko Widodo menghentikan ekspor bahan baku minyak goreng/CPO dan minyak goreng merupakan langkah tepat.
Jika kebijakan pelarangan ekspor berdampak negatif pada keberlanjutan usaha sektor kelapa sawit, Gapki akan meminta pemerintah mengevaluasi kebijakan tersebut.
PT Wilmar Nabati Indonesia adalah anak perusahaan Wilmar Group yang dikenal sebagai salah satu perusahan raksasa dunia pada sektor perkebunan kelapa sawit.
Seorang perempuan di Barito Timur (Bartim), Kalimantan Tengah (Kalteng) ditangkap polisi dalam kasus investasi bodong. Dalam menjalankan aksinya perempuan berinisial R
Ketua Umum DPP Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) menyatakan perlu ada kebijakan yang berpihak untuk rakyat untuk mengatasi kenaikan harga minyak goreng.
Petugas Satreskrim Polres Labuhanbatu, berhasil mengungkap kasus pembakaran seorang pria bernama Dordian Rambe (34), warga Desa Tanjung Mulia, Kecamatan Kampung Rakyat, Labusel, Sumut.
Tindakan memalukan dilakukan seorang anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Pagar Ruyung, Kabupaten Bengkulu Utara. Anggota BPD Pagar Ruyung bernama Amir
Uang koin Rp1.000 gambar kelapa sawit pernah viral lantaran harga jualnya yang mencapai puluhan juta hingga ratusan juta Rupiah.Baca juga: Ternyata BI Pernah Terbitkan Uang Logam Pecahan Bernilai TinggiBank....
Kenaikan harga pupuk berdampak pada menurunnya produktivitas kelapa sawit Indonesia. Pupuk sendiri merupakan komponen utama dalam produksi minyak sawit karena berkontribusi sekitar 30-35% dari total biaya....
Muncul kebijakan minyak goreng satu harga yakni Rp14.000 per liter. Pertanyaan yang muncul kenapa minyak goreng harus di subsidi. Padahal kelapa sawitnya ada di dalam negeri, pengolahan juga ada di dalam....
Suksesnya masa depan industri kelapa sawit dinilai bergantung pada pemanfaatan inovasi, termasuk digitalisasi, yang dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi.
Doddy Sudrajat ditawarkan 5 hektare hasil kebun kelapa sawit milik seorang pengusaha. Dalam video yang beredar, pria tersebut meminta Doddy menghubunginya.
Ketua Bidang Komunikasi Gapki, Tofan Mahdi memaparkan, ekspor dalam bentuk CPO kecil sekali. Hal ini sejalan dengan langkah pemerintah yang menekankan soal hilirisasi.
Pemerintah terus dorong pemberdayaan petani maupun organisasi petani kelapa sawit untuk mengembangkan kemampuan petani dalam melakukan usaha kelapa sawit.
RSPO menegaskan, untuk mencapai visi bersama membuat minyak sawit berkelanjutan sebagai norma perlu komitmen dan penyerapan minyak sawit berkelanjutan yang lebih besar.
Ratusan massa menggelar aksi demo menuntut perusahaan kelapa sawit mengembalikan lahan warga yang diserobot di Desa Sumber Jaya, Kecamatan Babat Supat, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan.
Ratusan massa menggelar aksi demo menuntut perusahaan kelapa sawit mengembalikan lahan warga yang diserobot di Desa Sumber Jaya, Kecamatan Babat Supat, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan.