Kementerian BUMN membeberkan alasan mundurnya proses penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO) PT Pertamina Georthermal Energy (PGE).
Pemprov DKI dan Kementerian BUMN akan berkolaborasi mengembangkan M Bloc Space, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, sebagai wadah ekonomi kreatif.
Sejumlah BUMN diketahui belum melunasi utang triliunan ke PT Adhi Karya (Persero) Tbk. BUMN tersebut yakni PT KAI, Hutama Karya, Angkasa Pura I dan II.
Jelang gelaran konferensi internasional dan pameran BUMN, Kemen BUMN mendorong Pertamina Group, baik Holding maupun Subholding untuk tetap fokus melanjutkan 8 (delapan) inisiatif strategis untuk mempercepat....
PLN menargetkan 1.000 usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) binaan go online hingga akhir tahun 2022 sebagai bagian dari rencana Kementerian BUMN melalui Rumah BUMN
Realisasi pagu anggaran Kementerian BUMN pada 2021 mencapai Rp 190,94 miliar. Adapun jumlah tersebut setara dengan 98,91 persen dari total anggaran sebesar Rp 193,04 miliar.
Kementerian BUMN menargetkan ID Survey menjadi Top 5 Leader di Asia Pasifik. Guna mencapai hal tersebut, diperlukan efisiensi keuangan hingga operasional bisnis.
Menteri BUMN Erick Thohir membagikan momen saat dirinya melaksanakan salat Jumat bersama dengan Presiden Federasi Basket Internasional (FIBA) Hamane Niang.
Kementerian BUMN mengungkapkan terkait nasib Istaka Karya setelah resmi pailit. Rencana terkait penyelamatan atau dijual kepada swasta kini menjadi perhatian.
Bulog bersinergi dengan Kementerian BUMN dan Unsoed menyelenggarakan Kuliah Umum Tokoh Nasional bersama Menteri BUMN Erick Thohir di Kampus Unsoed, Purwokerto pada Selasa (5/7/2022).
Kementerian BUMN melepas keberangkatan pemudik gratis dalam program Mudik Aman Mudik Sehat Bersama BUMN 2022 dengan moda kereta api di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat (29/4/2022) sore.
Sebagai bagian dari program Safari Ramadan Kementerian BUMN, Menteri BUMN Erick Thohir berkunjung dan bersilaturahmi dengan para karyawan TelkomGroup, di Vertical Garden, Telkom Landmark Tower, Jakarta,....
Kenaikan harga BBM jenis Pertamax sepertinya sudah di depan mata, ketika restu Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dan Kementerian BUMN sudah dikantongi oleh PT Pertamina (Persero).
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) untuk kedua kalinya turut berpartisipasi dalam BCOMMS (BUMN Corporate Corporation and Sustainability Summit) 2022.