Untuk menghidupkan Bandara Kertajati pemerintah harus memperlancar akses dan menjadikan Bandara Kertajati menjadi satu-satunya pilihan untuk warga sekitar.
Aksi pelaku kejahatan kian berani dan meresahkan di wilayah hukum Majalengka. Pelaku kini mulai leluasa melancarkan aksi pencurian di siang bolong, dengan TKP yang cukup terbuka.
Menhub Budi Karya Sumadi melepas 375 jamaah umrah menggunakan pesawat Lion Air berjenis Airbus A330-300 dengan kode penerbangan JT 068 hari ini di Bandara Kertajati.
Lion Air mengumumkan pembukaan layanan penerbangan internasional untuk umrah dari Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati mulai besok (26/11/2022).
Bandara Kertajati di Majalengka, Jawa Barat (Jabar), kembali melayani penerbangan umrah, begini penjelasan Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II.
Ribuan jamaah umrah bakal diterbangkan dari Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) mulai November 2022 ini. Kepastian pemberangkatan jamaah umrah dari bandara
Dalam beberapa hari terakhir, sejumlah daerah di Kabupaten Majalengka diguyur hujan dengan durasi yang cukup lama. BMKG Stasiun Kertajati mengingatkan warga agar waspada potensi bencana.
Kemenhub tengah meningkatkan pelayanan dan kenyamanan di Bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, untuk melayani penerbangan umrah mulai November nanti.
Kemenhub mencatat, jumlah kargo yang diangkut dari Bandara Kertajati di Majalengka, Jawa Barat, terus meningkat mencapai 6.269 ton hingga September 2022.
Menjelang pemberangkatan jamaah umrah dari wilayah Jawa Barat dan Jawa Tengah bulan November mendatang, Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengunjungi area Bandara Internasional Kertajati,....
Menhub Budi Karya Sumadi mengungkapkan, bahwa Bandara Kertajati tengah bersiap untuk melayani penerbangan penumpang komersial pada November-Desember 2022 mendatang.
Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) di Kertajati, Majalengka dinilai belum mendatangkan manfaat bagi masyarakat dan justru malah menjadi beban pemerintah.
Bandara Internasional Jawa Barat di Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, dinilai belum mendatangkan manfaat bagi masyarakat, malah dinilai menjadi beban.
Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menjelaskan, Bandar udara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati Majalengka akan melayani penerbangan
Kemenhub tengah menyiapkan Bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, untuk dapat melayani penerbangan embarkasi dan debarkasi umroh pada November 2022.