PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 memastikan operasional Pelabuhan Makassar tidak terganggu insiden kebakaran KM Umsini. Diketahui KM Umsini mengalami kebakaran di Pelabuhan Makassar, Minggu....
Kapal PT Pelni KM Umsini yang baru saja dinaiki ribuan penumpang tujuan Surabaya dan Jakarta terbakar di Pelabuhan Makassar pada Minggu (9/6/2024) dini hari.
Gambar tempat parkir mobil yang penuh dengan kendaraan Tesla yang tidak terjual di Pelabuhan Melbourne telah memicu diskusi hangat tentang pasar kendaraan listrik (EV) yang mungkin tidak sekuat yang diyakini....
Suasana proses bongkar muat pupuk di Pelabuhan Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (28/5/2024). Pascamarger, PT Pelindo melalui subholding PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) terus mendorong transformasi....
Aktivitas sejumlah petugas melakukan pengawasan dan pengaturan lalu lintas di ruang Integrated Planning dan Control di Pelabuhan Tanjung Emas, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (22/5/2024). PT Pelindo....
Sebanyak 17.304 kontainer di pelabuhan Tanjung Priok dan 9.111 kontainer di Tanjung Perak akhirnya dirilis setelah Pemerintah resmi menerbitkan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag 8/2024).
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mendorong sektor swasta untuk bekerjasama membangun dermaga Multipurpose Pelabuhan Tanjung Wangi di Banyuwangi Jawa Timur.
PT Mitra Murni Perkasa (MMP) bergandengan tangan dengan PT Pembangunan Perumahan (PT PP) dalam pembangunan pelabuhan yang kokoh untuk mendukung kelancaran kegiatan pembangunan dan operasional smelter....
Subdit III Tipikor Ditreskrimsus Polda Banten membongkar kasus korupsi pembangunan akses pelabuhan Warnasari, Kota Cilegon, Provinsi Banten. Tiga orang ditetapkan sebagai tersangka.