Kepala Pangan PBB memperingatkan perang di Ukraina telah menciptakan bencana di atas bencana dan akan memiliki dampak global melampaui apa yang terjadi sejak Perang Dunia II.
Pesawat angkut C-46 membawa 13 orang dari Kunming di China selatan menghilang dalam cuaca badai di atas bentangan pegunungan negara bagian Arunachal Pradesh.
Tim peneliti Universitas Oxford mengatakan, sebagian besar pengurangan harapan hidup di berbagai negara dapat dikaitkan dengan kematian resmi Covid-19.
Di seluruh Indonesia, mungkin hanya ada satu monumen yang didirikan oleh kekuasaan sekutu untuk mengenang para korban Perang Dunia (PD) II semasa 1941-1945.
Bangkai pesawat tempur sisa Perang Dunia (PD) II ditemukan tim selam di kedalaman laut di Tanjung Demoy, Distrik Depapre, Kabupaten Jayapura, Papua, lokasinya yang berada di terumbu karang sangat cocok....
Unit Jibom tiba di lokasi penemuan dan mengamankan granat tersebut menggunaan selimut bom. Selanjut peledak itu diserahkan kepada Koramil 0411 Teluk Jambe.
Ekonom CORE Indonesia menyebut dampak Covid-19 di berbagai belahan dunia menyebabkan ekonomi global tahun ini mengalami kontraksi terdalam sejak Perang Dunia II.
Pandemi Covid-19 telah menekan konsumsi dan investasi di hampir seluruh negara. Bahkan pandemi telah menekan sektor keuangan, komoditas, perdagangan global, rantai pasokan, perjalanan, dan pariwisata.
Warga Dusun Bandar Hinalang, Kecamatan Purba, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara (Sumut) dihebohkan dengan penemuan sebuah mortir. Mortir ini diduga sisa Perang Dunia II yang ditemukan warga di perladangan....