Deputi V KSP, Jaleswari Pramodhawardani mengatakan bahwa dalam waktu beberapa hari terakhir ini sejumlah tokoh masyarakat sipil merasa diteror dengan adanya peretasan nomor kontak pribadi dan akun media....
Wakil Ketua Komisi III DPR, Ahmad Sahroni meminta kepada Tim Cyber Polri untuk mencari dalang dari peretasan akun dan ponsel sejumlah aktivis ICW, LBH Jakarta, dan mantan Pimpinan KPK Bambang Widjojanto,....
Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Ahmad Ramadhan meminta kepada anggota ICW bisa membantu kerja kepolisian untuk mengusut kasus peretasan tersebut.
Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah, Najih Prastiyo mengecam tindakan peretasan yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab terhadap para aktivis antikorupsi.
Kremlin menegaskan bahwa Rusia tidak ada hubungannya dengan dugaan pemantauan oleh peretas lalu lintas email internal di Kementerian Keuangan dan Perdagangan AS.
Kasus dugaan peretasan situs media online sudah naik ke tahap penyidikan. Sebelumnya, penyidik menaikkan status perkara ini dari penyelidikan ke penyidikan.
Ketua Pengurus Koordinator Cabang (PKC) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Sumut, Azlan Hasibuan mengingatkan petahana Akhyar Nasution untuk tidak menggunakan cara-cara provokatif demi mendulang....
Ikatan Profesi Komputer Informatika Indonesia (IPKIN) Cabang Sumatera Utara (Sumut) menyoroti pengakuan Plt Wali Kota Medan, Akhyar Nasution yang menyebut akun WhatsApp pribadinya ditengarai diretas.
Bareskrim Polri berhasil membongkar sindikat Internasional Indonesia-Nigeria terkait penipuan bermodus hacker atau peretasan pada email di perusahaan asal Althea Italy S.p.a, yang tengah melakukan pembelian....
Polisi masih mendalami kasus peretasan website media online di Jakarta beberapa waktu lalu. Sejauh ini, polisi telah memeriksa pelapor dan saksi dalam kasus tersebut.
Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia menyatakan variasi serangan siber terhadap media cukup lengkap, seperti doxing, peretasan server, dan masuk CMS redaksi.
Serangan siber terhadap media-media di Indonesia sedang masif. LBH Pers meminta media dan jurnalis yang mengalami serangan digital untuk terbuka ke publik.