Gunung Semeru erupsi sebanyak empat kali sepanjang Rabu (24/4/2024). Gunung tertinggi di Pulau Jawa ini erupsi dengan mengeluarkan abu vulkanik dari kawah.
Gunung Semeru kembali menunjukkan aktivitas vulkanik berupa erupsi mengeluarkan abu. Sepanjang hari Sabtu (20/4/2024) pagi hingga sore ini tercatat dua kali Gunung Semeru erupsi.
Dua orang pasangan suami istri ditemukan tewas terseret banjir bandang dari aliran lahar Gunung Semeru. Keduanya ditemukan pada Jumat (19/4/2024) di Kloposawit, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang.
Banjir lahar dingin Gunung Semeru yang menerjang wilayah Lumajang pada Kamis (18/4/2024) malam membawa dampak kerusakan pada infrastruktur, termasuk lima jembatan.
Seorang warga Lumajang Ngatmini (50) tewas tertimbun longsoran, Jumat (19/4/2024). Korban merupakan warga Dusun Sriti, Desa Sumberurip, Kecamatan Pronojiwo, Lumajang, Jawa Timur.
Gunung Semeru terus mengalami erupsi. Bahkan, Gunung Semeru yang secara administratif berada di dua Kabupaten yakni Malang dan Lumajang, Jawa Timur pagi ini tercatat mengalami tiga kali erupsi dengan....
Gunung Semeru mengalami dua kali erupsi pagi ini, Jumat (19/4/2024), yakni pukul 06.30 WIB, dan 06.45 WIB. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan tinggi kolom letusan terakhir....
Banjir lahar dingin Gunung Semeru menyebabkan debit air Daerah Aliran Sungai (DAS) Regoyo meluap hingga merendam permukiman warga pada Kamis (18/4/2024) pukul 19.30 WIB.
Banjir lahar hujan Gunung Semeru kembali menerjang sejumlah daerah aliran Sungai, Kamis (28/3/2024) petang. Banjir lahar terjadi setelah Gunung Semeru meluncurkan awan panas guguran, sehingga membawa....
Gunung Semeru di Lumajang kembali erupsi pada Sabtu (23/3/2024) pagi. Terlihat kolom abu setinggi 1.000 meter membumbung dengan intensitas tebal condong mengarah ke sisi barat laut.
Gunung Semeru menunjukkan aktivitas vulkaniknya sebanyak dua kali, pasca-gempa yang berpusat di Tuban. Dua kali aktivitas vulkanik, berupa erupsi dengan mengeluarkan abu vulkanik dari kawah yang terpantau....
Gunung Semeru mengalami erupsi pagi ini, Rabu (6/3/2024) pukul 05.52 WIB. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan tinggi kolom letusan 800 meter di atas puncak.
Polda Jatim menggelar Operasi Keselamatan Semeru 2024 mulai hari ini Senin (4/3/2024) hingga Minggu (17/3/2024). Operasi ini melibatkan sebanyak 4.470 personel.