Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan didampingi Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria memantau langsung layanan bantuan bus gratis bagi penumpang KRL Commuter Line di Stasiun Bogor, Senin (15/6/2020).
Memasuki hari kedua kerja di masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi, antrean penumpang KRL Commuter Line di Stasiun Bogor relatif berkurang dan tertib.
VP Corporate Communications PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) Anne Purba menanggapi banyak keluhan dan informasi tentang suasana antrean di Stasiun Bogor.
Ribuan calon penumpang Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line dari berbagai daerah di wilayah Bogor mengeluhkan kondisi antrean di Stasiun Bogor, Senin (8/6/2020).
Sebanyak 350 penumpang Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line menjalani swab test (uji usap lendir hidung dan tenggorokan) massal sebelum menaiki rangkaian gerbong kereta di Stasiun Bogor, Senin (27/4/2020).
Petugas medis mengambil sampel penumpang KRL Commuter Line saat tes swab di Stasiun Bogor, Jawa Barat, Senin (27/4/2020). PT KCI bersama Dirjen Perkeretaapian Kemenhub, Dishub, dan Labkesda Provinsi Jawa....
Wakil Wali Kota Bogor Dedie Rachim meninjau langsung Stasiun Bogor pada hari keenam penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), Senin (20/4/2020).
Hari keenam penerapan PSBB dan pasca-ditolaknya usulan Pemkot Bogor tentang penghentian sementara KRL oleh Kemenhub tidak terjadi lonjakan penumpang di Stasiun Bogor pada, Senin (20/04/2020).