BPS membuka seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Teknis 2022. Seleksi ini terbuka untuk lulusan D3, D4, hingga S1.
Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk kembali menaikkan suku bunga acuan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 5,5%.
Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Jawa Barat menyebut, gelombang PHK terus terjadi di Jawa Barat imbas kondisi geopolitik global dan penurunan pesanan.
Sebanyak 200 warga korban kebakaran di Jalan Kebayoran Lama, Sukabumi Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Minggu (30/10/2022) mengungsi di Kantor Badan Pusat Statistik (BPS) setempat.
BPS Kabupaten Bogor menyebut pelaku penusukan remaja di Sukaraja, bukan petugas sensus. Masyarakat diminta waspada terhadap orang yang mengaku petugas sensus.
Sebanyak 5.232 orang Petugas Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) Badan Pusat Statistik (BPS) kini terlindungi program dari BP Jamsostek. Keseluruhan petugas itu sudah terdaftar di BPJS....
Badan Pusat Statistik (BPS) Sumatera Selatan (Sumsel), mulai melaksanakan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) masyarakat. Para petugas BPS, mendatangi rumah
Badan Pusat Statistik (BPS) akan menyelenggarakan Pendataan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) kepada seluruh penduduk Indonesia yang akan dimulai pada Oktober tahun ini.
Regsosek merupakan sistem dan basis data seluruh penduduk yang terdiri atas profil, kondisi sosial, ekonomi, dan tingkat kesejahteraan yang terhubung dengan data induk kependudukan.
Kepala Badan Pusat Statistik (BPS), Margo Yuwono menerangkan, bahwa inflasi tinggi yang dipengaruhi oleh kenaikan harga BBM (Bahan Bakar Minyak) bisa berlanjut ke bulan selanjutnya.
Menkeu Sri Mulyani Indrawati menekankan, pentingnya Program Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) yang bakal dilakukan Badan Pusat Statistik (BPS) mulai pertengahan Oktober ini.
Lembaga Penjamin Simpanan menaikkan tingkat bunga penjaminan untuk simpanan dalam rupiah di bank umum dan bank perkreditan rakyat (BPR) sebesar 25 bps.
Keputusan Bank Indonesia (BI) untuk menaikkan suku bunga acuan atau BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 50 bps menjadi 4,25% menurut ekonom, di luar kebiasaan dan menjadi langkah mengejutkan.