Massa PB HMI menggelar aksi demonstrasi menolak rencana kenaikan BBM bersubsidi di depan Patung Kuda Arjuna Wiwaha, Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Senin (29/8/2022).
Zero to hero, menjadi kalimat yang tepat untuk milenial asal Jawa Timur (Jatim), Asadur Rahman Muhammad. Betapa tidak, pria yang akrab disapa Cak Asad ini dulunya hanya seorang tukang ojek
Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) melantik Pengurus Badan Koordinasi Himpunan Mahasiswa Islam (Badko HMI) Jabodetabeka-Banten Periode 2021-2023.
Himpunan Mahasiswa Islam Badan Koordinasi Wilayah Sulawesi Selatan dan Barat (HMI Badko Sulselbar) melakukan audiensi dengan Pertamina Patra Niaga, Selasa (5/7/2022).
HMI ibarat mata air yang harus terus dijaga. Hal tersebut diutarakan Koordinator Presidium Majelis Nasional Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam, Ahmad Doli Kurnia Tanjung.
Prof Husain Syam, memenuhi undangan buka puasa bersama sekaligus peresmian Sekretariat Badko HMI Sulselbar di Jalan Racing Center, Kota Makassar, Sabtu (30/4/2022).
Ketua Umum Kohati PB HMI, Umiroh Fauziah menepis isu kehadiran Kohati PB HMI pada Kongres KNPI ke-XVI yang dilaksanakan di Hotel Sultan, 8-10 April 2022 lalu.
Polda Metro Jaya telah memulangkan tiga kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) yang diamankan saat menggelar aksi demonstrasi di depan Istana Negara, Jumat (22/4/2022).
Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Pusat AKBP Wisnu Wardhana menyebut bahwa aksi demo di depan Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat tidak berizin. Adapun aksi terkait dugaan salah tangkap kasus begal di....
Tiga kader Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) diamankan polisi. Itu dikarenakan unjuk rasa yang dilakukan puluhan kader HMI di depan Istana Negara, Jakarta Pusat, Jumat (22/4/2022) tidak....
Ratusan kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Jabodetabek akan menggelar aksi unjuk rasa di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Jumat (22/4/2022). Aksi terkait dugaan salah tangkap kasus begal di Tambelang,....
Ratusan kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) se-Jabodetabek bakal menggelar aksi unjuk rasa di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, pada Jumat (22/4/2022).
Mahasiswa melakukan aksi bakar ban bekas di depan kantor DPRD Kota Blitar, Jawa Timur, Senin (11/4/2022). Mahasiswa dari Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Blitar menuntut pemerintah menurunkan harga bahan....