Sejumlah warga Suku Enggros menutup Jalan Poros Holtekam di Distrik Jayapura Selatan, Kota Jayapura, Papua, Senin (20/3/2023). Mereka menuntut Pemerintah Provinsi Papua segera membayar ganti rugi lahan....
Memeriahkan HUT Ke-113 Kota Jayapura, pengurus Esports Indonesia (ESI) Papua menggelar Turnamen Irian Creative Week (ICW) 2023 yang diikuti tim SMP dan SMA/K.
Aliansi Mahasiswa dan Masyarakat Anti Korupsi Papua mendatangi Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jayapura di Abepura, Kota Jayapura, Jumat (3/3/2023).
Tokoh adat Papua Ondofolo Yanto Eluay meminta pemerintah dalam menyelesaikan konflik lahan di Papua, khususnya di wilayah Kabupaten Jayapura melibatkan adat.
Ketua Umum PP Muhammadiyah, Haedar Nashir berharap RSU PKU Muhammadiyah Jogjakarta menggambarkan perjalanan sejarah sekaligus perkembangan Islam di Nusantara.
Kondisi lantai Gedung Sasana Krida Kompleks Kantor Pemerintah Provinsi Papua yang mengalami kerusakan setelah terjadinya gempa bumi di Jayapura, Papua, Jumat (10/2/2023). Badan Penanggulangan Bencana....
Gempa susulan yang terus terjadi membuat ratusan warga Kota Jayapura, Papua memutuskan untuk mengungsi. Mereka khawatir akan terjadi gempa yang lebih kuat.
Gempa bumi magnitudo (M)5,4 yang mengguncang Jayapura, Papua, Kamis (9/2/2023) pukul 13.28.02 WIB merupakan gempa dangkal dan mengakibatkan 4 orang tewas.
Rumah makan terapung di Kota Jayapura, Papua ambruk diguncang gempa bumi M 5,4 pada Kamis (9/2/2023) pukul 13.28 WIB. Petugas berusaha mengevakuasi para korban.
Gempa bumi magnitudo (M) 5,4 yang mengguncang Jayapura, Papua, Kamis (9/2/2023) mengakibatkan rumah makan terapung di kawasan Ruko Dok Dua Kota Jayapura ambruk.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan Kota Jayapura, Provinsi Papua telah diguncang gempa sebanyak 1.050 kali sejak awal Januari 2023. Dari jumlah tersebut sebanyak 118 kali....
Gempa tektonik berkekuatan 4,5 Magnitudo mengguncang Kota Jayapura Papua. Informasi itu disampaikan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG)
Pertama kali dalam sejarah Keuskupan Jayapura, warga asli Papua dari Suku Mee ditahbiskan jadi Uskup di Gereja Katedral Kristus Raja di Jayapura, Kamis (2/2/2023).